Ga Sampai Sejuta! Ini 8 Rekomendasi Helm Bagus dan Terjangkau untuk Para Bikers Sejati

8 Rekomendasi Helm Bagus dan Terjangkau yang Wajib Pria Miliki
8 Rekomendasi Helm Bagus dan Terjangkau yang Wajib Pria Miliki (Instagram/@arielnoah)
0 Komentar

RADARPEKALONGAN.ID – Helm menjadi hal wajib sebagai pelindung kepala saat berkendara. Maka penting untuk mencari tahu rekomendasi helm bagus dan terjangkau tentunya.

Helm memiliki fungsi utama untuk mengurangi benturan kepala saat terjadinya kecelakaan. Helm juga dapat menghindarkan kita dari razia akibat menanggalkan helm saat berkendara di jalan raya.

Helm kekinian (IG/arielnoah)

Helm kekinian beragam jenis dan mereknya dari half face sampe full face. Nama nama produsen helm seperti KYT, NHK, GM, ZEUS dan JBX sudah tak asing di telinga para rider.

Baca Juga:Mengambil Hikmah dari Kisah Nabi Ismail yang Rela untuk DikorbankanBelajar Keikhlasan dari Nabi Ibrahim

Bagi yang bingung menemukan helm bagus dan harga terjangkau. Artikel ini akan mengulas tentang rekomendasi helm bagus dan terjangkau.

1. Zeus Z816E Harga Rp 800.000,-

Zeus Z816E (blauerusa)

Rekomendasi helm bagus dan terjangkau dengan zeus. Bagi yang demen sama style retro sangat rekomended nih. Shell helm ini berbahan thermolastik.

Busanya dapat dilepas pasang. Loosnya premium. Visor flat dan pengunci dagunya model Double D Ring.

Cocok banget buat Sunmori yang agak santai santai gitu. Standart keamanan dari helm in sudah SNI. ECE 22-05 dan DOT. Keren banget deh.

2. JPX Fox1 Harga Rp 530.000,-

JPX Fox1 (jphelmet)

Rekomendasi helm bagus dan terjangkau dengan JPX. Kalau kamu emang seneng trabasan atau design adventure. Helm buatan dari brand Indonesia ini diproduksi tangerang.

Bisa menjadi pilihan helm yang menarik. Bahan shell nya ABS dan bobot helm ini sangat ringan.

Busanya dapat dipelas pasang serta dilengkapi dengan pengunci dagu model double D Ring.

Baca Juga:Rekomendasi Motor Gede untuk Rider PemulaRekomendasi Tas Kerja Pria Terbaik 2023 yang Cocok Buat ke Kantor

Standart keamanan helm ini sudah SNI, ECE 22-05 dan DOT. Kece banget deh

3. RSV SV300 Harga Rp 620.000,-

RSV SV300 (rsvhelmets)

Rekomendasi helm bagus dan terjangkau dengan RSV. Helm dengan model kekinian terdapat pengunci dagu model Double D Ring.

Sun visor dan busanya bisa dilepas pasang. Plus Helm ini sudah memiliki lubang untuk penempatan speaker intercom.

Bahanya terbuat dari shellnya ABS dengan bobot sangat ringan. Standart kemanan helm ini sudah SNI, ECE 22-05 dan DOT.

0 Komentar