Kelebihan dan Kekurangan Robot Trader 2023, Kamu Wajib Tahu Bro!

Robot Trader
Robot Trader Forex yang sangat membantu sekali (Freepik.com)
0 Komentar

Kelemahan Robot Trading Forex (Freepik.com)

Meski banyak keunggulan yang ditawarkan oleh Robot Trader, tapi tetap ada saja sisi kelemahannya. Diantara kelemahannya adalah robot Trading Forex tak bisa melihat apa yang tengah terjadi di luar jangkauan.

Hal-hal di luar jangkauan seperti peristiwa geopolitik, berita ekonomi dan kondisi politik saat ini. Robot Trading Forex juga tak menggunakan analisis teknis.

Pengembangan robot Trading Forex untuk sekarang ini belum bisa membantu para Trader untuk mendapatkan profit. Sebab robot tak menjaminkan keuntungan kepada para Trader.

Baca Juga:Wajib Tahu! 6 Broker Forex Terpercaya dan Resmi Terdaftar BAPPEBTI6 Langkah Cepat Belajar Forex untuk Bekal jadi Trader Handal

Semua tergantung strategi yang dibuat robot Trading Forex. Kalau efektif ya dapat untung, kalau tidak ya akan loss.

Hal yang masih jadi kekurangan robot Trading Forex adalah tidak adaptif dengan perkembangan pasar. Padahal kondisi pasar sifatnya berubah-ubah sehingga tak pasti mendapatkan keuntungan.

Fitur Robot Trader

Biar lebih lengkap ada beberapa fitur yang harus kamu ketahui selain kelebihan dan Kekurangannya sebagai berikut.

Fitur Robot Trader Forex (Freepik.com)

Trading Otomatis

Robot Forex memiliki fitur yang memungkinkan untuk trading secara otomatis.StrategiSelain trading Otomatis, terdapat juga beberapa strategi seperti hedging, berita, breakouts dan scalping.

Back testing

Bisa secara otomatis robot sebelum melakukan investasi dengan uang real pada akun Forex.

Optimasi

Bisa menentukan tingkat stop loss dan rasio leverage untuk mengurangi kerugian dan memperkuat potensi keuntungan.

Alat Manajemen Resiko

Fitur ini memungkinkan untuk mengendalikan resiko kerugian yang besar. Caranya dengan menetapkan stop loss.

Baca Juga:10 Tips Jadi Trader Forex Handal dan Untung TerusApakah Forex itu Halal? Begini 5 Penjelasannya Bukan Tipu-tipu Kayak Indra Kens

Sangat berguna sekali untuk pemula agar tidak terlalu kaget jika uang yang diinvestasikan rugi besar.

Dukungan Pelanggan

Seperti diketahui bahwa setiap aplikasi memiliki fitur bantuan untuk mempermudah penggunanya. Pengguna pun akhirnya bisa menggunakan aplikasi dengan mudah dan nyaman.

Hal ini dikarenakan fitur ini menawarkan tutorial serta FAQ yang memadai di setiap kebingungan yang mungkin saja muncul.

Itulah keunggulan dan kekurangan Robot Trader yang dirancang untuk pemula. Jadi ini adalah cara paling mudah untuk memahami cara kerja robot Trading Forex. (*)

0 Komentar