Wajib Tahu! Inilah, 7 Spot Foto Wisata Sam Poo Kong Semarang yang Menawarkan Konsep Khas Tiongkok

spot foto wisata Sam Poo Kong Semarang
spot foto wisata Sam Poo Kong Semarang (Foto: Instagram wisata.sampookong)
0 Komentar

RADARPEKALONGAN.ID – Berwisata sambil mengabadikan momen itu hal yang biasa dilakukan oleh wisatawan. Ada pula, spot foto wisata Sam Poo Kong Semarang yang juga tidak kalah menarik dengan konsep ala-ala Tiongkok.

Wisata Sam Poo Kong termasuk situs wisata bersejarah yang berada di Semarang. Bukan hanya menawarkan keindahan seni arsitektur dan sejarah yang menakjubkan.

Namun, juga merupakan surga bagi para fotografer. Hal tersebut yang bikin wisatawan betah dan sering mengabadikan di sana, ada juga spot foto wisata Sam PooKong Semarang yang selalu dijadikan unggulan bagi para fotografer.

Baca Juga:Persiapkan Sekarang! 6 Barang Bawaan Wajib Sebelum Wisata, Temukan Momen Kebahagian Bersama Orang Terdekat4 Hotel Termewah Simpang Lima Semarang, Desain Modern dengan Fasilitas Terbaik ala Sultan

Spot Foto Wisata Sam Poo Kong Semarang yang Sering Menjadi Andalan Wisatawan

Sangat disayangkan, jika wisatawan melewatkan momentum ini. Berswafoto dengan memilih tempat yang dirasa indah untuk diabadikan.

1. Spot Foto Pintu Masuk Sam Poo Kong Semarang

Ketika pengunjung mulai memasuki komplek Sam Poo Kong, spot foto wisata Sam Poo Kong Semarang akan terlihat langsung dan disambut oleh pintu masuk yang megah dengan gapura tradisional Tiongkok yang indah.

Gapura ini adalah latar yang sempurna untuk foto-foto awal perjalanan pengunjung. Gapura yang menjulang tinggi disertai dengan desain yang megah.

2. Spot Foto Klenteng Utama yang Megah

Klenteng utama di Sam Poo Kong merupakan salah satu spot utama untuk berfoto. Memiliki arsitektur megah, dengan atap merah yang khas dilengkapi ornamen-ornamen Tiongkok.

Wisatawan bisa berfoto menggunakan latar belakang tersebut. Bagus juga dibagikan di dalam media sosial, karena mempunyai latar belakang yang instagramable.

3. Spot Foto Patung Zheng He yang Menakjubkan

Spot foto wisata Sam Poo Kong yang menjadi andalan yaitu Patung Zheng He. Patung Zheng He terletak di dalam klenteng utama.

Latar belakang itu,merupakan subjek yang sempurna untuk foto close-up wisatawan. Patung itu tidak hanya mencerminkan kebesaran sosoknya. Namun, memiliki detail-detail artistik yang sangat indah.

Baca Juga:7 Wisata Kuliner Dekat Simpang Lima Semarang, Nikmati Cita Rasa Asli Masakan Jawa yang Bikin NagihPenginapan Murah Terdekat Simpang Lima Semarang, Harga Mulai 40 Ribuan Bisa Tidur dengan Nyaman

4. Spot Foto Taman dan Kolam Ikan

Spot foto favorit selanjutnya yaitu, taman yang indah di sekitar Sam Poo Kong. Dilengkapi dengan kolam ikan yang indah.

0 Komentar