RADARPEKALONGAN.ID – Memiliki wajah glowing layaknya artis Korea tentu idaman semua orang. Nah, kamu pun bisa mendapatkannya hanya dengan modal viva air mawar dicampur viva lemon sebelum tidur. Mudah bukan?
Ketika memasuki usia 20 tahunan memiliki penampilan yang sempurna tentu menjadi hal penting. Sebab, selain menjadi bentuk cinta diri sendiri. Cara ini juga membuatmu menjadi lebih percaya diri dimanapun dan kapanpun. Masalah jerawat, pori yang besar hingga mencegah tanda penuaan dini menjadi lebih maksimal.Â
Kandungan antioksidan sekaligus vitamin c di dalam kedua produk ini pun dapat menutrisi, menjaga sekaligus mencerahkan wajah dalam satu kali pemakaian. Namun, hasil yang optimal tentu didapat dari langkah yang tepat bukan?
Baca Juga:5 Produk Skincare Lokal Terbaik yang Aman dan Sudah BPOM, Bikin Kulit Glowing dan Terjangkau!Produk Viva Penghilang Flek Hitam Pilihan Favoritku yang Paling Manjur, Cukup Modal 6 Ribuan Aja!
Cara Gunakan Viva Air Mawar Dicampur Viva Lemon
Nah, kira-kira seperti apa ya langkah penggunaan viva air mawar dicampur viva lemon sebelum tidur yang benar dan aman? Penasaran, kan?
1. Aplikasikan Seperti Micellar Water
Langkah penggunaan viva air mawar dicampur viva lemon sebelum tidur yang benar urutan pertama adalah menggunakannya seperti micellar water. Kamu pun bisa menggunakannya setiap pagi hari sebelum menggunakan riasan maupun malam hari usai beraktivitas.
Penggunaan make up dan kebiasaan beraktivitas di luar ruangan membuat kulit senantiasa memiliki tumpukan sel kulit mati. Formula dan teksturnya yang sangat ringan layaknya air. Mampu membuat seluruh kotoran, minyak hingga debu terangkat dengan mudah. Wajah pun bisa kembali bersih sempurna.Â
Kandungan antiseptik didalamnya juga efektif dapat memerangi penyebaran bakteri penyebab jerawat. Vitamin C dari viva lemon berfungsi untuk mencerahkan dan meratakan warna kulit dengan mudah. Yuk, cobain.Â
2. Oleskan untuk Toner
Ketika cuaca panas melanda, kulit mudah menjadi kering bukan? Ternyata, salah satu langkah penggunaan viva air mawar dicampur viva lemon sebelum tidur yang benar yaitu menjadikannya sebagai toner. Lotion pun terkadang belum bisa memberikan perlindungan yang maksimal. Oleh karenanya, butuh toner penyegar yang membuat kulit senantiasa terhidrasi.