Wali Kota dengan Para Artis Sudah seperti Keluarga

Wali Kota dengan Para Artis Sudah seperti Keluarga
AGUS/RATEG VIRAL - Dedy Yon memberikan penjelasan soal viralnya joged mesra bersama artis
0 Komentar

Sebelumnya, sempat beredar dan viral video Wali Kota Tegal Dedy Yon Supriyono yang mengenakan kaos warna hitam, dan mengenakan kaca mata hitam, joged di atas panggung dengan gemulai. Demikian dengan video bersama artis dangdut lain, seperti Gea Youbi, dan Suci Sucita yang trending di berbagai media sosial. Belum lagi, video tersebut yang terkirim di group WhatsApp. (gus/wan)

0 Komentar