Meskipun tergoda untuk menjejalkan petualangan dan aktivitas ke dalam setiap momen, terutama jika kamu mengeluarkan uang hasil jerih payah untuk liburanmu, perasaan sejahtera dapat bertahan lebih lama jika kamu merencanakan liburan yang tenang dan tidak terburu-buru.
Post-holiday blues memang bukan kondisi yang terdiagnosis secara medis, tetapi perasaan ini dapat mengganggu aktivitasmu. Liburan yang seharusnya mendatangkan rasa bahagia, justru didominasi oleh perasaan tidak senang. Rutinitas yang harus kamu jalani seusai liburan juga dapat berjalan tidak optimal. Karenanya, kamu perlu untuk melakukan Langkah pencegahan terhadap situasi ini.
**AN
Referensi Heathline