RADARPEKALONGAN.ID – Tim nasional Indonesia U-22 baru saja merayakan kemenangan di ajang juara Sea Games 2023 yang penuh drama. Tapi kamu tahu tidak menu makan siang yang enak timnas Indonesia tetap kuat walaupun harus sampai babak tambahan waktu.
Bermain sepak bola selama dua jam buat tubuh sangat melelahkan sekali. Apalagi dengan drama yang membabi buta di luar lapangan sepakbola.
Mau bagaimana pun tetap makanan apa yang dimakan oleh timnas kesayangan kita ini jadi salah satu faktor peforma di lapangan. Makan siang yang enak sedikit banyak berpengaruh kepada kekuatan tubuh dalam menjalani laga 2 jam lamanya
Baca Juga:Pas Jum’at Kliwon Tim Nasional Sepak Bola Indonesia Sambut Meriah Pawai FGN 20233 Resep Masakan Rumahan Sehari hari yang Mudah Sekali Dibuat Khas Kota Batik
Inilah rekomendasi menu makan siang yang enak namun tetap menjaga kebugaran timnas kesayangan kita. Dalam hal menjaga pola makan yang sehat juga tak perlu menyiksa diri dengan makanan yang kurang enak dimakan.
Beberapa pilihan makan siang yang enak buat timnas Indonesia yang berhasil mengalahkan Thailand sudah pasti sangat dijaga pola makannya. Paling tidak jenis makanan inilah yang biasa dimakan.
1. Sandwich Ayam
Makan Sandwich ayam (Freepik.com)
Pilihan makan siang yang enak untuk atlet sepakbola pastinya akan menghindari makanan dengan pemanis buatan, lemak jenuh dan lemak trans. Justru menu makan khusus atlet sepak bola sangat berbeda dengan kita yang bukan siapa-siapa.
Atlet sepak bola sangat disarankan untuk makan sandwich Ayam karena kandungan serat dalam daging yang tinggi. Sandwich juga memiliki protein yang cukup tinggi dari roti yang dipakai buat pelapis daging. Tentu saja tanpa menggunakan pemanis buatan seperti roti-roti pada umumnya.
2. Potongan Alpukat
Biasanya sebelum bertanding para atlet pesepak bola akan diberi camilan yang sehat berupa alpukat. Dimana makanan alpukat ini unntuk menambah daya pada tubuh ketika nanti pemain resmi dipanggil ke lapangan.
Setelah tadi memakan Sandwich Daging Ayam, tubuh perlu juga diberi asupan gizi dari buah-buahan yang mengandung gizi. Sebab pemain akan mencurahkan seluaruh tenaganya di lapangan sepak bola.