RADARPEKALONGAN.ID – Memahami apa itu leverage penting banget buat kamu yang memang serius untuk menekuni dunia trading. Konsep Leverage ini sangat membantu sekali untuk meningkatkan kinerja trading kamu.
Selama ini mungkin setelah baca-baca artikel terkait trading muncul pertanyaan apa itu Leverage. Nah ini saatnya kamu harus belajar secara serius.
Soalnya kamu sudah mencapai pada titik di mana tandanya adalah muncul pertanyaan seperti itu.
Baca Juga:Rekomendasi Forex Demo Gratis Buat Pemula, Ini 3 Keuntungan MIFX Academy7 Tips Cerdas Memilih Broker Forex Terpercaya Biar Tidak Loss, Teliti Sebelum Bermitra!
Yuk mari pelajari lebih lanjut pelajari lebih lanjut lagi apa itu Leverage yang harus kamu tahu.
Apa itu Leverage?
Dana Laverage (Freepik.com)
Mengapa dalam suatu perusahaan yang menyediakan fasilitas trading itu harus ada Leverage?
Karena perusahaan juga ingin meningkatkan nilainya dengan meminjamkan dana untuk para pengguna trading.
Leverage adalah fitur yang disediakan oleh sebuah perusahaan trading yang memberikan uang pinjaman untuk Trader. Tujuannya untuk meningkatkan investasi saham dan trading sebua perusahaan.
Dengan adanya Leverage ini harus ada karena perusahaan akan lebih bernilai. Hal ini karena dana yang dipinjamkan kepada trader akan kembali lagi dalm jumlah yang lebih besar daripada yang dikeluarkan.
Jadi Trader bisa memanfaatkan Leverage ini untuk membiayai pembelian suatu produk investasi. Jadi meski tidak memiliki uang tunai untuk membeli, tapi tetap bisa melakukan pembelian melalui dana pinjaman dari perusahaan.
Tapi tetep saja untuk mengamankan dan perusahaan yang dipinjam, diberlakukan janji pelunasan bagi Trader. Dimana ketika sudah mencapai keuntungan yang cukup, maka harus melunasi hutangnya.
Baca Juga:Ini 3 Cara Kerja Trading yang Harus Kamu Tahu, Sobat Trader!8 Masakan Sederhana Sehari-hari, Cocok untuk Sarapan Pagi
Sebenarnya dengan adanya Leverage ini perusahaan malah akan untung karena dapat meningkatkan Value. Hal ini karena adanya aset yang ada pada para Trader.
Jenis Leverage
Jenis dana laverage (Freepik.com)
Setelah kamu paham soal apa itu Leverage dan apa yang diuntungkan perusahaan dengan adanya hal tersebut, sekarang masuk ke jenis-jenisnta ya.
Secara umum yang berlaku sekarang ini ada 3 jenis Leverage. Diantaranya adalah operating leverage, financial leverage dan combine leverage. Berikut ini penjelasan singkat mengenai jenis-jenisnya.