Scoopy Terbaru yang Bakal Rilis Tahun 2023, Ini Bocorannya Buat Kamu

Scoopy terbaru
Honda Scoopy terbaru Stylo 160 CC (YouTube OC OTo)
0 Komentar

Sebab mesin Honda Scoopry terbaru memanfaatkan teknologi 4 katup. Dimana menciptakan akselerasi yang responsif kepada penggunanya.

Dijamin kamu bakal puas dengan mengendari motor ini. Sebab motor ini merupakan motor skutik yang paling bertenaga yang penah ada.

Seperti yang kamu rasakan ketika mengendarai Vario 125. Peforma saat dikendarai di jalan landai dan pegunungan sama-sama oke.

Baca Juga:4 Variasi Scoopy yang Harus Kamu Tahu, Cocok untuk Jalan Bareng GebetanApa itu Spread Forex? Kenali 2 Jenisnya dalam Sobat Trader

Hal seperti itu akan kamu rasakan ketika mengendarai motor Honda Scoopy 125. Apalagi kalau menggunakan 160 CC, akselerasi dan peformanya lebih handal lagi.

Kualitas Honda Scoopy Terbaru Stylo 125 CC dan 160 CC

Scoopy terbaru Stylo (YouTube OC OTo)

Honda Stylo menawarkan beberapa hal seperti ldliing Stop System (ISS), Keyless entry, Anti Lock Braking System (ABS). Skutik yang paling rekomended untuk kamu.

Tak hanya itu, Bagasi yang luas memberikan keleluasaan untuk menyimpan barang dengan lebih memuat banyak barang. Mau bawa apapun selain jas hujan sangat memungkinkan sekali.

Keamanan Honda Scoopy Stylo 125 CC dan 160 CC.Fitur canggih yang ada pada Honda Terbaru Scoopy Stylo baik vesri 125 CC maupun 160 CC, potensi kehilangan kecil sekali.

Hal ini karena terdapat fitur-fitur seperti kunci kontak berkode, sistem pemantau tekanan ban dan alarm yang berguna untuk mendeteksi bila ada maling yang tergoda untuk melakukan pencurian.

Jadi ketika mampir di suatu pasar tak perlu lagi khawatir hilang karena sudah ada fitur keamananan sendiri.

Baca Juga:Panduan Trading Aman dan Untung dengan 5 Indikator Fundamental Forex3 Faktor Analisa Fundamental Forex yang Harus Kamu Tahu

Harga Honda Terbaru Scoopy 125 dan 160 CC

Untuk harga Honda Scoopy 125 CC diperkirakan akan dibanderol dengan nilai sebesar 27 jutaan. Hal ini melihat harga Yamaha Grand Filano yang dijual dengan harga segitu.

Sedangkan untuk Honda Scoopy Stylo 160 CC diperkirakan berada di kisaran 32 hingga 35 jutaan. Hal ini karena dari jumlah CC saja sudah berbeda.

Demikianlah Spesifikasi Honda Scoopy terbaru secara perkiraan. Untuk perilisannya masih menunggu kabar yang kemungkinan pada tahun 2023 atau awal tahun depan. (*)

0 Komentar