5 Tips Beli HP di Shopee, Dijamin Aman, Murah dan Pastinya Ori

Beli HP di Shopee
Inilah tips beli HP di Shopee agar aman dan murah. (Foto: Instagram/@shopee_id)
0 Komentar

3. Gunakan Voucher dengan Maksimal

Dengan menggunakan voucher yang tersedia, kalian akan mendapatkan potongan harga, cashback, ataupun gratis ongkir saat kalian membeli barang tersebut.  

Tips beli HP di Shopee : gunakan voucher dengan maksimal. (Foto: Shopee)

Dengan menggunakan voucher, tentunya kalian bisa beli HP di Shopee dengan total harga yang jauh lebih murah.

Baca Juga:Inilah 7 HP dengan Memori Internal 256GB Termurah di Pertengahan Tahun 2023, Yakin Ga Pengen?HP Harga Hemat ya Smart! Inilah List Harga Infinix Seri SMART di Pertegahan Tahun 2023 Lengkap dengan Spesifikasinya

Kalian bisa mengecek voucher apa saja yang kalian punya serta mengeklaim penawaran voucher yang shopee sediakan.

Jadi gunakanlah voucher dengan maksimal dan cermat agar uang yang kalian gunakan jauh lebih hemat.

4. Perhatikan Event Kalender Promo

Pada periode event promo, kalian bisa mendapatkan promo-promo yang menarik baik itu yang ditawarkan oleh shopee maupun oleh brand HP-nya sendiri.

Sejauh ini, ada beberapaperiode promo yang biasa diadakan oleh pihak shopee seperti saat Hari Belanja Online Nasional (HARBOLNAS) yang rutin diadakan setiap tanggal 12 desember.

Kemudian juga saat tanggal-tangal cantik tiap bulan seperti 5.5 (5 Mei), 11. 11 (11 November) dll.

Tak hanya itu saja, ada juga promo event saat memperingati ulang tahun shopee maupun hari besar di indonesia.

Sedangakan kalian bisa memikmati promo event dari brand HP biasanya saat mereka sedang launching produk baru sehingga menawarkan paket pembelian dan potonga harga spesial saat beli HP di Shopee.

Baca Juga:Super Keren! Inilah List Harga Infinix Seri ZERO sang HP Flagship Infinix di Pertegahan Tahun 2023 Lengkap dengan SpesifikasinyaWow! Inilah List Harga Infinix Seri NOTE di Pertegahan Tahun 2023 Lengkap dengan Spesifikasinya

5. Pilih Metode Pembayaran yang Paling Nyaman

Pilihan pembayaran saat kalian beli HP di Shopee sangatlah variatif. Kalian bisa menggunakan shopee pay, kart kredit, transfer antar bank, lewat minimarket maupun COD.

Tips beli HP di Shopee : Pilih metode pembayaran yang paling nyaman. (Foto: Shopee)

Tak hanya, untuk kalian yang penge beli HP namun dananya masih kurang, kalian bisa memanfaatkan fitur Shopee pay dan mencicilnya setiap bulan. Namun, cicilan ini tentu saja memiliki bunga yang jika ditotal pastinya akan lebih besar jika kalian beli secara cash.

Nah, Itulah beberapa tips beli HP di shopee yang telah kami rangkum. Semoga informasi ini dapat membantu kalian yang ingin beli HP di Shopee namun masih saja galau mencemaskan ini dan itu. Dan yang terpenting adalah ketelitian saat membeli barang serta pastikan membeli HP sesuai kebutuhan dan kemampuan isi dompet kalian yaa. (Dy)

0 Komentar