6. Ketidakadilan Sosial
Dampak negatif kecerdasan buatan dalam hidup manusia adalah dapat meningkatkan kesenjangan sosial.
Negara atau organisasi dengan sumber daya yang lebih besar dapat mengakses teknologi AI yang lebih canggih, sementara komunitas yang kurang beruntung secara ekonomi atau teknologinya akan tertinggal dan semakin terpinggirkan.
7. Pengawasan dan Tanggung Jawab
Dampak negatif kecerdasan buatan yang canggih betikutnya adalah meningkatkan pertanyaan tentang siapa yang bertanggung jawab jika terjadi kesalahan atau kerugian yang disebabkan oleh sistem AI. Mengatur dan mengawasi teknologi AI yang kompleks juga menjadi tugas yang rumit dan membutuhkan perhatian yang serius.
Baca Juga:7 Dampak Positif Artificial Intelligence yang Dapat Membantu Hidup Manusia9 Dampak Artificial Intelligence dalam Hidup Manusia yang Perlu Kamu Perhatikan
Hal tersebut adalah 7 dampak negatif kecerdasan buatan (Artificial Intelligence) yang perlu kita perhatikan dalam kehidupan sehari-hari.
Pada akhirnya, penting bagi kita untuk mempertimbangkan dan mengatasi dampak negatif AI yang mungkin muncul. Upaya perlu dilakukan untuk memastikan penggunaan AI yang bertanggung jawab dan etis.
Diperlukan regulasi yang ketat untuk membatasi penyalahgunaan dan melindungi privasi untuk memastikan penggunaannya yang bertanggung jawab dan sesuai dengan kepentingan masyarakat secara keseluruhan.(*)