Dijelaskanya, sebelum para atlet diperiksa kesehaan tulang, mereka diberikan penyuluhan tentang manfaat screening dan bagaimana cara penanggulangan pertama jika terjadi cedera.
“Atlet inikan rawan cedera, sehingga sangat penting untuk meminimalisir cedera yang berkelanjutan dan parah sehingga nanti dimasa mendatang para atlet ini tidak ada keluhan baik otot maupun tulangnya,” paparnya.
Dari hasil pemeriksaan, tambahnya, 60 persen butuh tindak lanjut baik itu x-ray maupun fisioterapi.
Baca Juga:Polsek Sragi Lakukan Pengaturan Lalu Lintas Antisipasi KemacetanKPU Kabupaten Pekalongan Tetapkan DPT Pemilu 2024 Sebanyak 734.636 Pemilih
“Penanganan lanjutan akan dirujuk ke RS H.A. Zaky Djunaid, karena diperlukan pemeriksaan dan penunjang lainnya,” pungkas Puput