Jangan Ragu, 6 Tips Diet Pemula Secara Alami Ini Bantu Kamu Kurangi Timbangan Tanpa Obat!

tips diet pemula secara alami
ilustrasi kaki/pexels
0 Komentar

RADARPEKALONGAN.ID – Menjalani program diet sebagai seorang pemula, tidaklah semudah yang dibayangkan. Kamu perlu tau rambu-rambu agar diet yang dilakukan tidak mengganggu kesehetan.

Diet untuk pemula perlu dilakukan dengan tetap memperhatikan kebutuhan nutrisi dalam tubuh. Jangan sampai tubuhmu kekurangan nutrisi karena program diet tersebut.

Nah, agar kamu tetap melakukan diet dengan aman maka inilah sederet tips diet pemula secara alami yang bisa kamu perhatikan.

Baca Juga:Masih Ragu? Ini 6 Susu Diet Mengurangi Berat Badan, Sehat dan Aman Nggak Bakal Bikin Gemuk!8 Tips Diet Sehat Ampuh Turunkan Berat Badan, Aman Kok!

1. Mengatur Jadwal Makan

Tips diet pemula secara alami yang pertama adalah mengatur jadwal makan. Ini berarti kamu tidak bisa melewatkan jam makan sembarangan, atau makan dengan waktu yang tidak teratur.

Diet bisa dilakukan dengan mengadopsi sistem saat puasa. Jadi kamu bisa menentukan waktu untuk makan, dan waktu untuk mulai berpuasa. Misalnya mulai sarapan saat jam 8 dan kemudian berhenti makan saat jam 4.

Dengan jadwal makan yang teratur tersebut metabolisme menjadi teratur dan bisa bantu menurunkan berat badan.

2. Memperbanyak Konsumsi Air Putih

ilustrasi minum air putih/unsplash

Dalam keadaan normal orang dewasa dianjurkan untuk minum air putih sebanyak 2 liter dalam sehari. Saat berdiet pun, kamu harus tetap memperhatikan hal ini karena termasuk pada tips diet pemula secara alami.

Saat minum air putih, kamu akan terhindari dari keinginan makan camilan yang berlebihan. Misalnya kamu merasa lapar padahal sudah makan beberapa waktu lalu, maka kamu bisa minum air putih untuk menghindari camilan.

Bisa jadi sebenarnya tubuh kamu hanya membutuhkan air, bukan makanan. Pun sama halnya yang terjadi saat pagi hari setelah bangun tidur. Usahakan awali harimu dengan segelas air putih.

Tidak hanya mampu membantu menurunkan berat badan, air putih juga bisa mendorong pembuangan racun dalam tubuh melalui urine, melancarkan pencernaan, dan membuat tubuh selalu terhidrasi.

Baca Juga:Bantu Turunkan Berat Badan, Ini 5 Jenis Teh Untuk Membakar Lemak!Langsing Seperti Jennie Blackpink, Ini 8 Jenis Olahraga untuk Diet yang Bisa Kamu Terapkan!

3. Pilih Makanan dengan Kandungan Karbohidrat Kompleks

Makanan dengan kandungan karbohidrat kompleks adalah salah satu tips diet pemula secara alami. Karbohidrat jenis ini memiliki kandungan tinggi serat yang akhirnya bisa membuat perut kenyang lebih lama.

0 Komentar