Ingin Tampil Beda Beli Saja Wuling Listrik, Harga Mulai Rp 100 Jutaan, Tetangga Pasti Kepo!

Wuling listrik
Wuling air ev (instagram)
0 Komentar

RADARPEKALONGAN.ID – Era yang serba modern ini banyak sekali muncul mobil listrik, seperti Wuling listrik ini, yang hadir dengan tampilan cukup unik bagi setiap orang yang memandang.

Salah satu mobil wuling listrik yang masih ngehits dan banyak ditemukanan di jalan raya adalah Wuling Air EV, sesuai dengan namanya mobil ini sendiri menggunakan tenaga listrik sehingga sangat ramah lingkungan.

Awal peluncuran mobil wuling listrik sendiri pada tahun 2022, tepatnya pada bulan agustus, dan wuling listrik ini masih menjadi satu-satunya mobil listrik yang harganya paling terjangkau di pasar otomotif Indonesia.

Baca Juga:Semua Bahan Ada di Rumah, Inilah 7 Cara Menghilangkan Komedo secara Alami, Solusi Cantik Tidak Harus Mahal!Harga Murah Fitur Melimpah, Beli Saja Mobil Wuling Listrik, Inilah 4 Kelebihan yang akan Kamu Dapatkan!

Wuling listrik Air EV sendiri hadir dengan dua tipe, yang mana tipenya sendiri ditentukan berdasarkan kapasitas baterai.

Mobil wuling listrik ini dihadirkan dengan beberapa kelebihan yang ditawarkan untuk para konsumennya, selain itu perawatannya juga sangat ramah di kantong.

Nah buat kamu yang tertarik untuk membeli mobil ini, berikut kami beritahukan informasi terkait kelebihan yang dimiliki oleh mobil wuling listrik ini, yuk simak sampai selesai.

1. Perawatan terjangkau

Wuling air ev (instagram)

Mobil wuling listrik ini sendiri, menawarkan program perawatan yang cukup terjangkau khususnya di Indonesia, bahkan tanpa pesaing.

Untuk biaya perawatannya sendiri pemilik hanya mengeluarkan sekitar Rp 3 jutaan saja, untuk total jarak tempuh 100.000 kilometer.

2. Dimensi  mobil

Wuling listrik ini hadir dengan dimensi mobil panjang sekitar 2.917 mm, lebar 1.493 mm dan tingginya sendiri hanya 1.621 mm, dan jarak sumbu rodanya 1940 mm, sehingga memungkinkan pengemudinya untuk melakukan manuver dengan lincah di tengah kemacetan dan mudah untuk parkir.

3. Teknologi

Didalamnya sendiri sudah dibekali dengan teknologi yang cukup canggih dan modern, yaitu tersedia teknologi easy smart mobility yang tidak kalah dengan mobil-mobil besar.

Baca Juga:Gratis tanpa Modal, Inilah 8 Cara Menghilangkan Komedo Secara Alami, Wajah Auto Glowing Seketika!Dijamin Makin Terlihat Keren dengan Wuling Mobil Listrik Air EV 2023, Auto Beli!

Selain itu juga tersedia fitur pintar yaitu, loV dan WIND,nah buat yang belum tahu, teknologi ini memungkinkan penggunanya untuk memiliki konektivitas dengan kendaraan melalui koneksi internet.

Dengan demikian, menjadikan pengemudinya dapat mengontrol kendaraan mereka melalui smartphonenya, selain itu teknologi IoV nya juga dapat digunakan untuk mengoperasikan berbagai fitur seperti navigasi online, Bluetooth, wireless mirrorlink, pesan online, geo fencing, vehicle positioning dan juga perintah untuk mendengarkan musik favorit.

0 Komentar