Bikin Kamu Lupa Isi Bensin Inilah 7 Mobil Teririt, Dijamin Gak Bikin Kamu Boncos!

Mobil teririt
Corolla cross (instagram)
0 Komentar

RADARPEKALONGAN.ID – Salah satu mobil yang banyak menjadi incaran orang-orang adalah mobil teririt, hal ini dikarenakan naiknya harga bahan bakar yang semakin mahal.

Oleh karena itu banyak orang yang berlomba-lomba ingin memiliki mobil teririt ini, selain itu sekarang ini membeli mobil juga dianggap lebih efisien dibandingkan dengan membeli motor.

Sebab mobil sendiri mampu menampung banyak orang, berbeda dengan motor, selain itu ketika menggunakan mobil kamu juga tidak akan kepanasan dan kehujanan lagi, jadi tidak perlu khawatir.

Baca Juga:Gratis dan Dijamin Berhasil Inilah 8 Cara agar Kulit Putih, Buktikan jika Kamu Ingin Memiliki Kulit Putih Seperti Artis Korea!Wow Inilah 7 Mobil Hemat BBM, Yakin Gak Tertarik?

Nah jika kamu ingin membeli mobil, namun tidak mau merasa terbebani oleh konsumsi bahan bakar boros, tenang karena kami akan memberikan solusinya, simak sampai selesai ya.

Berikut kami beritahukan informasi mengenai 7 mobil teririt yang dapat kamu jadikan sebagai mobil pertama ataupun mobil keluaga.

1. Toyota Corolla Cross Hybrid

Toyota corolla cross (instagram)

Rekomendasi mobil teririt yang kami informasikan adalah Toyota Corolla Cross Hybrid, sesuai dengan namanya mobil ini menawarkan dua pilihan mesin.

Yaitu mesin bensin dan mesin listrik, untuk mesin bensin yang memiliki kode 2ZR-FXE menggunakan kapasitas mesin sebesar 1.800 cc, dengan 4 silinder, dan mampu menghasilkan tenaga sebesar 96 horse power, dan torsi maksimal mencapai 142 Nm.

Kemudian untuk yang mesin listriknya sendiri, mampu menghasilkan tenaga sebesar 71 horse power dengan tosri puncak mencapai 162 Nm.

Toyota Cross sendiri, diklaim dapat menempuh jarak 23,25 km hanya dengan satu liter bensin, ini menunjukan mobil ini menjadi mobil teririt dikelasnya.

2. Datsun GO

Datsun GO sendiri masuk ke dalam kategori mobil hatchback, dan kabarnya mobil ini mampu menempuh jarak 23,5 km hanya dengan 1 liter bahan bakar.

Baca Juga:Wow Harga Mulai 15 Jutaan Inilah 6 Mobil Tua Irit BBM dan Murah Perawatan, Langsung Saja Beli!Gokil Banget Inilah 8 Mobil Irit BBM dan Murah Perawatan, Sampai Bikin Kamu Lupa Kapan Terakhir Isi Bahan Bakar!

Selain itu mobil ini juga masuk ke dalam kategori mobil LCGC, dan dibekali dengan mesin berkapasitas 1.200 cc, yang mana berkat mesinnya tersebut mampu menghasilkan tenaga sebesar 78 horse power.

Buat kamu yang sedang mencari mobil murah namun irit, mungkin Datsun GO ini menjadi solusinya, sparepartnya juga tersedia luas di pasaran.

0 Komentar