Auto Ditanya Tetangga jika Kamu Membeli Mobil di bawah 50 Juta Ini, Yuk Langsung Beli Saja!

Mobil di bawah 50 juta
Mini cooper (instagram)
0 Komentar

Bahan bakarnya juga cukup irit, sebab mesin yang dibekali juga cukup kecil yaitu 1.000 cc dan mampu menghasilkan tenaga sebesar 62 horse power.

Mobil ini sangat cocok, jika kamu sedang mencari mobil keluarga dengan kapasitas 7 orang penumpang, jadi tunggu apalagi langsung saja beli.

3. Suzuki APV

Mobil di bawah 50 juta selanjutnya yang kami rekomendasikan ada Suzuki APV, mobil yang masuk ke dalam kategori mobil MPV ini dibandrol dengan harga yang cukup murah dan terjangkau.

Baca Juga:Fitur Mewah Harga Murah Inilah Mobil Bekas Harga 50 Jutaan, Cocok Dijadikan Mobil Keluarga!Gratis Inilah 8 Cara Mengatasi Muka Berminyak, Wajah Auto Glowing!

Untuk mesinnya sendiri, Suzuki APV ini dibekali dengan mesin berkapasitas 1.500 cc dengan 4 silinder SOHC dan mampu menghasilkan tenaga sebesar 107 horse power.

Selain menawarkan mesin yang cukup tangguh dan bertenaga, Suzuki  APV ini juga menawarkan kapasitas penumpang banyak lho, sebab mampu menampung 8 orang penumpang sekaligus.

Suzuki APV keluaran tahun 2005 sampai 2007 sendiri dibandrol dengan harga mulai dari 50 jutaan saja, bagaimana apakah kamu tertarik untuk memilikinya?

4. Mitsubishi Kuda

Mobil yang memiliki kualitas dari Mitsubishi  selanjutnya yang kamu rekomendasikan adalah Mitsubishi Kuda, mesinnya sendiri ditawarkan dengan 3 pilihan mesin, yaitu mesin 1.600 cc bensin, mesin 2.000 cc injeksi dan mesin 2.500 cc diesel.

Untuk harganya juga sekarang sudah terjangkau, Mitsubishi Kuda ini untuk yang keluaran tahun 2004 dibandrol dengan harga mulai Rp 45 jutaan saja.

Selain itu, mobil ini juga terkenal karena memiliki konsumsi bahan bakar irit serta mesin tangguh, tak hanya itu saja sparepartnya juga sangat mudah untuk didapatkan.

5. Daihatsu Ayla

Mobil di bawah 50 juta selanjutnya yang kami rekomendasikan adalah Daihatsu Ayla, mobil yang masuk ke dalam kategori LCGC ini ternyata masih banyak diminati oleh pelanggan lho.

Baca Juga:Punya Duit Gak Terpakai Beli Saja Mobil Bekas 50 Jutaan Ini, Dijamin Gak Bikin Kamu Menyesal!Ingin Wajah Seperti Artis Korea, Inilah 7 Cara Mengatasi Wajah Berminyak, Tunggu Apalagi Langsung Saja Coba!

Sebab ditawarkan dengan mesin yang cukup bandel, dan konsumsi bahan bakar yang cukup irit, bahkan menurut informasi yang kami dapatkan, konsumsi bahan bakarnya seperti sepeda motor.

Untuk harganya sendiri, dibandrol dengan harga mulai dari Rp 55 jutaan, khusus yang tipe D atau yang paling standart.

0 Komentar