Bikin Merah Merona Permanen! Ini 6 Bahan Alami Pemerah Bibir Hitam yang Paling Manjur dan Dijamin Sekali Pakai Langsung Terasa Hasilnya, Cuma Pakai Apa yang Ada di Rumah

pemerah bibir hitam
Beragam cara pemerah bibir hitam (Youtube :Rahul Efendy)
0 Komentar

3. Mengoleskan campuran kunyit dan susu

Bahan alami pemerah bibir hitam selanjutnya adalah dengan mengoleskan campuran kunyit dan susu. Menggunakan bahan alami pemerah bibir hitam satu ini sangatlah mudah yakni kamu hanya perlu menyiapkan satu sendok makan susu, lalu tambahkanlah bubuk kunyit dalam takaran secukupnya hingga campuran tersebut membentuk pasta.

Jika sudah maka oleskanlah campuran susu dan kunyit tersebut ke bibir dan diamkan selama kurang lebih 5 menit. Jika sudah maka bilas dengan menggunakan air dingin dan keringkan. Setelah itum kamu dapat mengoleskan pelembab bibir uspaya menjaga bibir kamu tetap lembab.

4. Menggunakan scrub madu

Bahan alami pemerah bibir hitam selanjutnya adalah dengan menggunakan scrub madu. Eksfoliasi atau scrub bibir menggunakan madu ini mampu membantu kamu dalam mengangkat sel-sel kulit yang mati pada bibir kamu yang hitam.

Baca Juga:Bikin Pori-Pori Wajah Jadi Kecil! Ini 5 Manfaat dan Cara Pakai Putih Telur untuk Wajah yang Paling Manjur, Aman, dan Ga Keluar Uang, Hasil Sekali Pakai Langsung TerasaMau Rambut Hitam Permanen? Ini 3 Cara Mengatasi Rambut Beruban yang Gratisan Tapi Paling Manjur! Umur 40 ke Atas Wajib Pakai, LangsungAwet Muda Sekali Pakai

Cara menggunakan bahan alami pemerah bibir hitam ini adalah dengan menyiapkan bahan eksfoliasi terlebih dahulu. Campurkanlah satu sendok teh madu dan satu sendok teh gula. Jika sudah maka gosok secara perlahan campuran tersebut ke bibir kamu dengan gerakan yang memutar. Lakukanlah cara ini secara lembut.

Jika sudah maka bilas menggunakan air yang hangat. Cukup gunakanlah scrub ini dalam seminggu sebanyak 2 kali.

5. Menggunakan air mawar

Bahan alami pemerah bibir hitam selanjutnya adalah dengan menggunakan air mawar. Air mawar umumnya kerapkali dijadikan sebagai alternatif produk toner ataupun campuran masker wajah bubuk. Tetapi fungsi lain dari air mawar ini juga dapat menjadi bahan alami pemerah bibir hitam kamu lho!

Cara menggunakan bahan alami pemerah bibir hitam ini yakni cukup dengan mencampurkan dua tetes air mawar dan enam tetes madu untuk dapat dioleskan ke bibir kamu secara rutin. Bisa di waktu pagi, siang, ataupun malam sebelum kamu tidur.

6. Minyak zaitun

Bahan alami pemerah bibir hitam selanjutnya adalah minyak zaitun. Minyak zaitun juga dapat kamu jadikan sebagai bahan alami pemerah bibir hitam yang efektif. Minyak zaitun ini lebih direkomendasikan untuk digunakan ketika malam hari menjelang kamu tidur dan cukup dengan mengoleskan ke bibir kamu dalam waktu semalaman lalu bilas bibir pada keesokan pagi harinya.(*)

0 Komentar