6 Oleh-Oleh Khas Madiun yang Terkenal dan Populer, Wajib Dicatat Ya agar Tak Terlewatkan

Oleh-oleh Khas Madiun
Brem Madiun (foto/ facebook)
0 Komentar

Kue manco ini terbuat dari bahan dasar ketan dan bisa membentuk rongga di dalamnya ketika digigit. Proses pembuatan dari Kue Manco ini juga cukup mudah.

Untuk proses pembuatan Kue Manco ini adalah tepung ketan yang diberi air, lalu di aduk hingga bertestur seperti adonan donat.

Setelah itu rebus adonan dan keringkan. Selanjutnya bentuk segitiga kecil-kecil dan digoreng hingga mengembang.

Baca Juga:Rekomendasi 6 Makanan Khas Turki yang Wajib Kalian CobaRekomendasi 8 Kuliner Khas Turki yang Nikmat dan Lezat

Direkomenadikan bagi kalian yang ingin membeli Kue Manco, belileh oleh-oleh khas Madiun ini di Desa Tambak Mas. Pasalnya, menurut cerita yang beredar, oleh-oleh khas Madiunini tidak dibuat selain di desa tersebut.

Mimosa Lemon

Setelah tadi membahas makanannya, sekarang kita bahas minuman yang bisa dijadikan buah tangan para wisatawan. Minuman tersebut bernama Mimosa Lemon Khas Madiun.

Minuman ini memiliki cita rasa yang segar dengan aroma yang khas. Untuk harganya sendiri pun cukup terjangkau, yakni mulai dari Rp.12.000/botol. (ND)

0 Komentar