Fenomena Obesitas pada Anak dan Saran Pencegahannya

Fenomena Obesitas pada Anak dan Saran Pencegahannya
Fenomena Obesitas pada Anak dan Saran Pencegahannya (Twitter/@keluargasehat)
0 Komentar

Orlistat yang dikombinasi dengan modifikasi gaya hidup dapat menurunkan berat badan. Kemudian juga ada terapi bedah yang dapat dilakukan untuk pasien anak dengan obesitas adalah prosedur bariatrik.

Prosedur ini direkomendasikan untuk remaja dengan IMT ≥35 kg/m2 dengan komorbiditas seperti diabetes melitus tipe 2, sleep apnea sedang sampai berat atau steatohepatitis nonalkoholik berat.

Prosedur bariatrik dapat menyebabkan penurunan berat badan dan memperbaiki penyakit kronis, namun tetap harus melakukan follow-up untuk memperhatikan intake nutrisi yang seimbang. (*)

0 Komentar