Nikmati Sensasi Berkunjung ke 5 Wisata Seru di Jepang yang Asyik dan Menyenangkan

wisata seru di Jepang
Fuji-Q Highland (foto/ Fujikuyo)
0 Komentar

RADARPEKALONGAN.ID – Seperti Indonesia, ada banyak  wisata seru di Jepang yang dapat kalian kunjungi.

Seperti diketahui, Jepang memiliki banyak destinasi wisata yang menarik untuk dikunjungi.

Mulai dari wisata alam, budaya, dan wahana bermain semuanya ada di sini.

Baca Juga:5 Wisata Air Terjun di Jepara yang Indah dan Mampu Membius Mata WisatawanDijamin Puas! Berkunjung ke 4 Wisata di Jepang yang Hits dan Populer di Seluruh Penjuru Dunia

Sehingga tak heran jika Jepang menjadi salah satu tujuan beberapa pengunjung untuk menghabiskan waktu liburan.

Lantas mana saja destinasi wisata seru di Jepang?

Daftar 5 Wisata seru di Jepang

Universal Studio Japan (foto: tiket.com)

Jepang merupakan negara yang terkenal akan kemajuan teknologinya. Jepang juga merupakan salah satu negara yang terkenal dengan bunga sakuranya yang indah.

Tidak hanya itu saja, Jepang juga memiliki banyak wisata yang mampu memikat para wisatawan. Mulai dari wisata  alam, budaya hingga wahana bermain.

Nah, bagi kalian yang ingin berlibur ke Jepang, berikuy ini beberapa wisata seru di Jepang yang wajib kalian kunjungi.

Tokyo Disneyland

Tokyo Disneyland (foto: facebook)

Destinasi wisata seru di Jepang yang pertama adalah Tokyo Disneyland. Tokyo Disneyland merupakan salah satu tempat hiburan terbesar di Jepang yang tak boleh terlewatkan.

Di sini kalian bisa menikmati berbagai wahana permainan dengan tema0tema film yang diproduksi Walt Disney. Oleh karena itu, Disneyland ini menjadi destinasi wisata seru di Jeoang yang selalu ramai pengunjung.

Baca Juga:Yuk Berkunjung ke 5 Wisata Sejarah dan Budaya di Jepang, Objek Wisata Populer yang akan Membawa Kalian ke Masa LampauHealing Yuk ke 5 Wisata di Jepara yang Indah dan Bisa Membuat Pikiran Fresh Kembali

Tokyo Disneyland ini dibagi menjadi tujuan area utama. Ketujuh area utama ini diantaranya adalah World Bazaar, Tomorrowland, Toontown, Adventureland, Westernland, Fantasyland, dan Critter Country  yang masing-masing diantaranya memilik ciri khas tersendiri.

Tokyo Disneyland ini berlokasi di 1-1 Maihama, Urayasu, Chiba, Prefecture 279-0021, Japan.

Zoorasia

Bagi kalian pecinta binatang, Jepang juga memiliki destinasi wisata yang cocok untuk kalian. Destinasi wisata ini bernama Zoorasia.

Zoorasia ini merupakan kebun binatang terbesar di Jepang. Zoorasia ini dibagi menjadi beberapa Zona, diantaranya adalah Surbatic Forest, Amazon Jungle, Japanese Countryside, Asian Tropical Forest dan zona lainnya.

0 Komentar