RADARPEKALONGAN.ID – Bingung bagaimana cara krim Kelly dipakai malam hari? Jika iya, maka itu tandanya kamu harus menyimak artikel ini hingga selesai.
Krim Kelly ini merupakan salah satu produk kecantikan yang telah beredar secara luas di pasaran dan digemari oleh banyak wanita yang menginginkan memiliki kulit putih dengan waktu yang singkat. Krim Kelly ini diproduksi oleh PT Kelly International Cosmetic, yang mana krim ini dapat menghaluskan kulit yakni berkat kandungan utamanya yakni petroleum jellu dan talc yang mampu mencerahkan kulit secara optimal.
Tak hanya itu, krim Kelly ini juga mempunyai harum yang khas dikarenakan adanya kandungan fragrance di dalam produk krim Kelly ini. Kamu dapat menggunakan krim Kelly untuk perawatan kecantikan atau kulit kamu.
Baca Juga:Ini 3 Caraku Pakai Cream Kelly untuk Wajah yang Manjur Cerahkan dan Hilangkan Flek hitamYuk Simak 4 Manfaat Daun Sirih dan Cara Menggunakannya yang Bikin Wajah Terbebas dari Flek Hitam dan Kerutan! Pasti Manjur
Jika ada yang terjangkau kenapa harus pakai yang mahal? Krim Kelly ini terjual ebbas di pasaran dan dibanderol dengan harga yang sangat terjangkau yakni hanya sekitar Rp 8000 Rupiah saja. Harga ini bisa saja berbeda tergantu wilayah. Tetapi berkat keviralan krim Kelly yang ampuh untuk mencerahkan kulit ini, banyak yang meniru produk ini dan hal ini yang berbahaya karena jika kamu tak bisa membedakan mana krim Kelly yang palsu dan yang asli maka hal tersebut dapat memiliki efek samping yang berbahaya untuk kulit kamu.
Tetapi ternyata ada lho cara krim Kelly dipakai malam hari untuk mendapatkan tampilan wajah yang jauh lebih bersih dan putih di keesokan harinya. Yuk simak jawaban lengkapnya dibawah ini ya!
Krim Kelly dipakai malam hari
1. Bersihkan terlebih dahulu wajah dengan sabun cuci muka
Langkah pertama yang harus kamu lakukan adalah memastikan kulit wajah kamu bersih dan gunakanlah sabun cuci muka sebelum kamu menggunakan krim Kelly dipakai malam hari ini. Berbicara mengenai sabun pembersih ini kamu dapat menggunakan produk sabun cuci muka ataupun facial wash dari berbagai merek apa saja yang dirasa cocok untuk kulit wajah kamu.