Sungguh Memikat Vespa Sprint S 150 Matic Retro Kini Update dengan Fitur Kekinian

Vespa Sprint S 150 Matic
Vespa Sprint S 150 Matic (vespa.co.id)
0 Komentar

3. Body yang Ekslusif

Memikat Vespa Sprint S 150 (vespa.co.id)

Namanya juga motor lawas yang sudah legendaris, ada sensasi ekslusif pada Vespa Sprint S 150 matic retro ini. Dimana ada aura anggun dengan dibuatnya jahitan yang bentuknya seperti diamond pada joknya,

Nuansa klasik seperti ini menjadikannya spesial di mata pecinta motor Vespa sejati. Tentu saja tak mengabaikan perkembangan teknologi modern.

Skutik matic bergaya retro dilengkapi juga dengan TFT 4,3 inci full warna. Bahkan sekarang sudah mengadopsi teknologi modern pada layar tersebut.

Baca Juga:Matic Sporty Vespa Sprint S 150 Tampil Modern dengan Rem ABS, Bahaya Bisa Dihindari!Beginilah Tampilan Motor Vespa Matic Sprint S 150 Makin Elegan, Tetap Cocok Buat Petualang!

Ada sejumlah informasi yang membantu pengendara dalam mengecek kondisi motor Vespa. Diantaranya adalah trip meter, konsumsi BBM, sisa bahan bakar, sampai speedometer yang memberi kabar terkini tentang kecepatan akselarasi.

Buat pengendara yang cerdas, Vespa Sprint S 150 matic retro ini juga bisa dikoneksikan dengan aplikasi Vespa Mia. Dimana pengguna bisa mendapatkan informasi lengkap tentang roda dua klasik yang sejak 1960-an sudah ada.

4. Lampu Kekinian

Motor Vespa Matic Sprint S 150 (vespa.co.id)

Selanjutnya ada juga lampu full LED yang terdapat pada bagian depan Vespa Sprint S 150 matic retro ini. Sudah meninggalkan lampu dengan bohlam lama.

Sekarang menggunakan Vespa Sprint S 150 ini memiliki sentuhan lapis crhome yang unik sekali. Dengan sentuhan lampu LED berarti sekarang ini motor asal Italia inu sudah beranjak ke dunia modern dengan segala kecanggihannya.

Hal ini merupakan kabar bagus bagi pecinta motor tua Vespa yang sudah lama belum ada pembaruan. Kendati sudah ada berpuluh-puluh tahun ada.

5. Sudah Menggunakan Rem Cakram ABS

Sekarang ini Vespa Sprint S 150 matic retro memiliki sistem pengereman cakram. Dimana rem drum berada di belakang.

Piringan rem yang ada di belakang ini dibungkus dengan gaya modern. Peleknya yang berukuran 12 inci membuatnya tetap terasa Vespa jadulnya.

Baca Juga:Vespa S I-Get Matic Terbaru Harga 45 Jutaan, Ini Spesifikasi LengkapnyaSpesifikasi New Vespa I-Get Matic S 125 Fitur Memikat dan Mengesankan

Pelek yang bisa dikatakan cukup mungil tersebut ditambah rem ABS makin terlihat padat. Itulah Vespa Sprint S 150 matic retro dengan fitur yang semakin kekinian. (*)

0 Komentar