RADARPEKALONGAN.ID – Ada beberapa cara mencerahkan ketiak secara alami, tentunya dengan beberapa bahan yang mudah didapatkan.
Ketiak memang bagian yang tertutup dan tidak terlihat, biasanya juga ditumbuhi banyak bulu, ketiak juga memiliki kulit yang sangat tipis serta sangat sensitive, dibandingkan bagian tubuh lain.
Selain itu, kulit ketiak juga memiliki banyak sekali lipatan, sehingga sering sekali menjadikan area tersebut mudah gelap.
Baca Juga:Menarik untuk Dimiliki Inilah Mobil Listrik 7 Seater Di Indonesia, Ada yang Dapat Menempuh Jarak Maksimal 610 Kilometer!Wow Gila Porsche Cayenne 2023, Ditawarkan dengan Tenaga Buas!
Oleh karenanya, kulit ketiak meskipun tidak terlihat namun harus tetap dilakukan perawatan khusus, agar tidak gelap dan tetap sehat serta terlindungi.
Beberapa faktor penyebab ketiak memiliki warna gelap, diantaranya karena terlalu sering mencukur bulu ketiak, pernah mengalami infeksi kulit ketiak, bahkan juga karena pola makan yang kurang sehat.
Selain gampang berwarna gelap, ketiak juga memiliki bau yang kurang sedap, jika tidak dirawat dengan cara yang benar.
Oleh karena itu, agar ketiakmu tetap terawat dan juga sehat, kamu perlu melakukan beberapa cara dibawah ini.
Inilah cara mencerahkan ketiak secara alami
1. Menggunakan masker lemon
Cara mencerahkan ketiak secara alami yang bisa kamu lakukan adalah dengan menggunakan masker lemon, adapun beberapa bahan yang dibutuhkan adalah lemon, kunyit dan juga tea tree oil.
Sebab beberapa bahan tersebut memiliki kandungan antibakteri dan juga antiinflamasi, sehingga berkat kandungan tersebut dapat membunuh bakteri pada ketiak, dan menjadikannya lebih cerah secara alami.
Adapun cara menggunakannya juga sangat mudah, kamu hanya perlu mencampurkan air perasan lemon, bubuk kunyit dan juga tea tree oil hingga membentuk pasta.
Baca Juga:Kamu Wajib Coba Inilah 5 Cara Sederhana Mencerahkan Ketiak, Katakan Selamat Tinggal Ketiak Gelap!Mertuamu Pasti Senang Jika Dibelikan Mobil Listrik 7 Seater Terbaik Ini, Sebab Sudah Dibekali Fitur Canggih dan Lengkap!
Kemudian jika sudah terbentuk pasta, langkah selanjutnya, kamu bisa menggunakannya secara merata di area ketiak.
Jika sudah dioleskan secara merata, diamkan selama 30 menit, kemudian kamu bisa membilasnya hingga benar-benar bersih, menggunakan air dingin.
Kalau ingin mendapatkan hasil yang maksimal, usahakan untuk melakukannya secara rutin ya guys, selamat mencoba.
2. Melakukan detoks
Beberapa bahan yang diperlukan, jika kamu ingin melakukan detoks ketiak antara lain :