, disusul Syahrul Mubarak dari Astra Motor Sulawesi Selatan, main dealer Honda wilayah Sulawesi Selatan, Sulawesi Tenggara dan Ambon, serta juara ketiga disematkan kepada Rahmat Aris Sidik dari PT Tunas Dwipa Matra Provinsi Lampung. Teknisi dan service advisor AHASS terbaik yang meraih peringkat satu dalam AHM-TSC ini mendapatkan apresiasi berupa satu unit motor Honda Vario 160.
Selain itu, pemenang kategori teknisi berkesempatan mengikuti tahapan kualifikasi mewakili Indonesia di tingkat internasional, yakni Asia Oceania Skill contest di Filipina. ”Keberhasilan dan prestasi Service Advisor Jateng ini sebuah kebanggaan sekaligus semangat bagi AHASS Jateng untuk terus meningkatkan skill dan memberikan pelayanan terbaik kepada setiap konsumennya,” kata Hery Suryo.
Semoga dengan ditetapkan keputusan service advisor Astra Motor Jateng raih podium tertinggi menjadi motivasi bagi service advisor yang lainnya. (anang)