Asam laktat yang terkandung pada yoghurt juga dapat membantu mengelupaskan sel kulit mati, selain itu prosesnya juga dapat menyemarkan noda hitam dan meratakan warna kulit wajah.
9. Masker Stroberi
Buah stroberi dapat diolah menjadi masker wajah. Masker stroberi dapat membantu memutihkan wajah secara alami dan cepat. Kandungan vitamin C pada buah stoberi sangat efektif untuk membantu memutihkan wajah.
10. Maker Alpukat
Banyak manfaat yang dapat diperoleh dari masker alpukat, alpukat sangat bermanfaat untuk kulit kering.
Baca Juga:Rekomendasi Masker Wajah yang Bagus untuk Remaja, Bikin Kulit Cerah dalam Sekejap, Aman dan Cocok Digunakan!Mudah Benget! Begini Cara Membuat Masker Beras untuk Memutihkan Wajah Secara Alami
Buah alpukat mengandung vitamin B, kalium dan sumber lemak sehat yang mampu melebabkan kulit dan mengeksfoliasi kulit.
Sehingga buah alpukat dapat kamu gunakan sebagai bahan dasar perawat kulit wajah dengan mengolahnya menjadi masker.
Kandungan vitamin A, B, dan C pada alpukat juga dapat membantu melembapkan dan mencerahkan kulit wajah. Alpukat sangat efektif untuk dijadikan bahan dasar perawatan wajah.
Setiap orang memiliki jenis kulit dan persoalan kulit yang berbeda, sehingga sebaiknya sebelum menggunakan masker dengan bahan dasar alami ini.
kamu juga perlu tahu jenis kulit dan persoalan kulit kamu terlebih dahulu, agar dapat membantu mengatasi kulit kamu agar dapat memutihkan wajah secara alami dan cepat.
10 bahan dasar masker alami tersebut cara membuatnya bisa kalian campuran dengan bahan dasar alami yang sekiranya man dan cocok untuk membantu mencerahkan kulit wajah.
Masker dengan bahan dasar alami cara penggunannya cukup kamu hakuskan, setelah itu kamu oleskan ke permukaan wajah sampai merata, diamkan selama 10-20 menit lamanya, setalh itu bilas wajah sampai bersih.
Baca Juga:Wajah Glowing Hanya Pakai Masker Beras! Simak 10 Manfaat Masker Beras untuk WajahHarga di Bawah 50 Ribu! Buruan Coba Masker Wajah Wardah Terbaik 2023, Bikin Wajah Glowing dan Usir Jerawat
untuk menghindari resiko yang tidak diinginkan alangkah lebih baiknya gunakan masker cukup 2 kali seminggu secara rutin agar hasil maksimal.
Apabila saat menggunakan masker dengan bahan dasar alami, kulit kamu terasa perih atau iritasi sebaiknya tidak kamu dilanjutkan.
Kamu bisa gunakan perawatan wajah dengan bahan dasar alami lainnya yang lebih aman untuk memutihkan wajah secara alami dan cepat.