3. Perlengkapan Memasak
Alat masak juga menjadi perlengkapan camping yang wajib dibawa. Jangan sampai kamu bawa kompor dan gas tapi tidak membawa perlengkapan memasak.
Karena kegiatan camping itu biasanya jauh pusat keramaian, makan kamu bawa perlengkapan masak yang simpel-simpel saja. Seperti alat masak yang yang berukuran kecil dan alat makan praktis saja ya. Cari alat makan yang mungkin sekali pakai, supaya mempermuda perjalanan kamu.
4. Sleeping Bag atau Alas Tidur
Kalau kamu camping pasti butuh sleeping bag. Perlengkapan camping yang wajib dibawa agar tidur mu bisa nyaman, dan tidak merasa kedinginan.
Baca Juga:GRATIS! Tempat Rekresi Mandi Bola Terbesar di Bandung, Terdapat 12 Spot Foto Keren di Centrum Million Balls yang Wajib DicobaMenjajaki Tempat Kuliner di Jalan Braga Saat Malam Hari, Nikmati Suasana Nongkrong di Bekas Kawasan Kolonial Belanda
Kalau kamu tidak mau menyewa sleeping bag, kamu bisa membawa selimut yang halus dan tebal untuk menghalau rasa dingin di alam terbuka.
5. Matras
Kamu juga penting membawa matras sebagai alas tidur kamu. sebelum kamu tidu dengan sleeping bag, sebelumnya kamu bisa alaskan matras dulu. Ini penting sekali untuk kenyamanan kamu saat camping.
6. Korek Api
Alat ini kadang sering kelupan untuk dibawa, padahal hal kecil ini berfungsi untuk menghidupkan kompor bila pemantiknya mati atau bisa juga digunakan untuk membuat api unggun.
7. Senter atau Heanlamp
Perlengkapan camping yang wajib dibawa selanjutnya ada senter atau headlamp yang berfungsi sebagai penerang di malam hari. Kalau kamu membawa senter, kamu juga harus menyiapkan baterai cadangannya.
8. Jas Hujan
Jas hujan sebagai perlengkapan untuk kamu berjaga-jaga saat dibutuhkan. Akan mempermudah kamu ketika hujan turun bisa langsung dipakai, karena tidak ada yang tahu cuaca saat kita camping
9. Tras Bag
Perlengkapan camping yang wajib dibawa selanjutnya adalah tras bag. ini penting sekali untuk kamu bawa, sebagai menambung sampai yang kamu bawa.
Jangan sampai disana kamu meninggalkan sampah, sehingga alangkah baiknya kamu kumpulkan di tras bag setelah itu dibuang ke tempat yang sudah disediakan
Baca Juga:5 Daya Tarik Wisata Alam Kampung Singkur Pengalengan, Permata Tersembunyi yang Berada di Bandung SelatanSerba Mudah! 4 Rute Menuju Lokasi Pantai Sawarna dengan Kendaraan Umum, Bikin Perjalan Kamu Makin Berkesan
10. Botol Minum
Air sangat penting untuk kamu bawa, mungkin kebutuhan untuk kamu bawa cukup lumaya banyak. Kamu bisa menyediakan air minum untuk selama di perjalanan dan camping. Buat jaga-jaga, barang kali tempat yang digunakan untuk camping, jauh dari pasokan air bersih.