Tenang, Begini Cara Membersihkan BI Checking agar Pengajuan Kredit di ACC Bank

ilustrasi Cara Membersihkan BI Checking. screenshot/net
ilustrasi Cara Membersihkan BI Checking. screenshot/net
0 Komentar

Selain meminta penjelasan, kamu juga bisa meminta surat keterangan atau klasifikasi dari bank tersebut yang menyatakan bahwa tunggakan yang ada sudah diselesaikan.

Berbekal surat tersebut, selanjutnya lakukan konfirmasi ke OJK dan jelaskan bahwa kewajiban sebagai debitur di bank tersebut sudah diselesaikan atau dilunasi. Lalu tunggu sampai BI Checking kamu sudah benar-benar bersih, sehingga bisa mengajukan kredit kembali.

Cara menjaga BI Checking tetap Bersih

Setelah BI Checking bersih kembali, maka kamu harus menjaganya agar skor yang ada tidak turun, apalagi masuk kreditur daftar hitam. Karena itulah, kamu perlu melakukan langkah-langkah berikut :

Baca Juga:Jalin Silaturahmi dan Komunikasi Melalui Olahraga Rekreasi, Rizal Bawazier: Suara Emak-emak juga Harus DidengarkanWarga RT 04 Kauman Inisiasi Upacara Bendera Peringati Kemerdekaan RI

  1. Ajukan pinjaman atau kredit sesuai kemampuan yang dimiliki, agar bisa lancar dalam pembayaran setiap bulannya.
  2. Biasakan membayar cicilan sebelum jatuh tempo, dan hal itu harus bisa dilakukan sampai lunas.
  3. Jika kamu mempunyai kartu kredit, maka pergunakanlah dengan bijak, dan usahakan jangan sampai batas maksimal atau limit pinjaman.
  4. Untuk pembayaran kartu kredit, sebisa mungkin hindari minimun payment.
  5. Jika melakukan cicilan atau pembayaran kartu kredit, maka simpanlah bukti transaksi yang dapat kamu gunakan untuk mengawasi laporan kredit
  6. Jika akan mengajukan kredit, maka sesuaikan dengan kebutuhan dan kemampuan dalam melakukan pembayaran.

Nah itulah beberapa cara membersihkan BI Checking kamu agar bisa kembali mengajukan pinjaman ke bank ataupun finance. Selain itu, juga menjaganya agar skor yang ada tidak turun, bahkan masuk daftar hitam. (*)

0 Komentar