RADARPEKALONGAN.ID – Harga emas hari ini tanggal 27 Januari 2026 kembali menjadi sorotan setelah emas Pegadaian resmi menembus level Rp 3 juta per gram.
Kenaikan harga emas hari ini tercatat cukup signifikan, bahkan melampaui Rp 40 ribu per gram untuk beberapa produk.
Lonjakan ini memperkuat posisi emas sebagai aset lindung nilai yang terus diminati masyarakat.
Baca Juga:Benarkah Lebih Menguntungkan Emas Daripada Investasi Lain? Ini Analisis Lengkapnya yang Perlu Diketahui!Hari Ini Harga Emas Capai US$5.000 per Troy! Berdampak Besar Bagi Global dan Indonesia!
Pada perdagangan Selasa, 27 Januari 2026, emas yang dijual PT Pegadaian (Persero) mengalami kenaikan tajam untuk dua produk unggulan, yakni Galeri24 dan UBS. Keduanya mencatat harga tertinggi sepanjang Januari 2026.
Harga Emas Pegadaian Hari Ini 27 Januari 2026 Melonjak Tajam
Kenaikan harga emas hari ini tanggal 27 Januari 2026 terjadi secara merata pada produk emas Galeri24 dan UBS.
Berdasarkan data dari laman resmi Sahabat Pegadaian, harga emas Galeri24 melonjak Rp 40.000 per gram, sedangkan emas UBS naik lebih tinggi hingga Rp 44.000 per gram.
Lonjakan ini menandai berlanjutnya tren kenaikan harga emas sejak awal tahun, seiring meningkatnya minat investor dan kondisi global yang belum stabil.
Daftar Harga Emas Galeri24 Hari Ini
Harga emas Galeri24 hari ini dijual dalam berbagai pilihan gramasi, mulai dari 0,5 gram hingga 1.000 gram. Berikut rincian harga emas Galeri24 di Pegadaian per Selasa, 27 Januari 2026:
- 0,5 gram Rp1.555.000
- 1 gram Rp2.965.000
- 2 gram Rp5.841.000
- 5 gram Rp14.496.000
- 10 gram Rp28.951.000
- 25 gram Rp72.108.000
- 50 gram Rp144.103.000
- 100 gram Rp288.063.000
- 250 gram Rp718.390.000
- 500 gram Rp1.436.779.000
- 1.000 gram Rp2.873.557.000
Kenaikan harga ini membuat emas Galeri24 semakin mendekati level psikologis Rp 3 juta per gram.
Daftar Harga Emas UBS Hari Ini
Selain Galeri24, harga emas UBS juga mencatat lonjakan signifikan. Bahkan, emas UBS hari ini sudah resmi menembus Rp 3 juta per gram. Berikut daftar harga emas UBS di Pegadaian pada 27 Januari 2026:
Baca Juga:Harga Emas Antam Hari Ini Tanggal 26 Januari 2026 Makin Dekat Rp3 Juta Gram! Ini Daftarnya!Harga Buyback Emas Antam Hari Ini Tanggal 26 Januari 2026 Naik Tajam! Jadi Rekor Pekanan
- 0,5 gram Rp1.631.000
- 1 gram Rp3.018.000
- 2 gram Rp5.990.000
- 5 gram Rp14.801.000
- 10 gram Rp29.447.000
- 25 gram Rp73.472.000
- 50 gram Rp146.643.000
- 100 gram Rp293.171.000
- 250 gram Rp732.710.000
- 500 gram Rp1.463.992.000
Harga emas UBS hari ini menjadi yang tertinggi di Pegadaian untuk ukuran 1 gram.
Faktor Penyebab Harga Emas Hari Ini Terus Naik
Beberapa faktor utama yang mendorong kenaikan harga emas hari ini tanggal 27 Januari 2026 antara lain:
