Jangan Bilang Siapa-Siapa! Ini Dia 5 Rekomendasi Mobil Kecil Murah Namun Tetap Sedap Dipandang Mata

Rekomendasi mobil kecil murah
Honda Jazz termasuk salah satu mobil kecil murah dengan desain menawan. (instagram/@hondajazzid)
0 Komentar

RADARPEKALONGAN.ID – Siapa sih yang tidak mau punya mobil kecil murah. Kali ini akan kami sajikan rekomendasi mobil kecil murah namun tetap enak dan nyaman baik luaran maupun dalamannya. Desainnya pun cakep dan sedap dipandang.

Belakangan ini mobil kecil memang sudah menjadi alternatif terbaru buat kalian yang punya aktivitas di daerah perkotaan.

Mobil Kecil Cocok di Daerah Perkotaan

Mobil Kecil terkenal juga dengan istilah City Car, mobil ini hanya mampu memuat 2 hingga 4 orang saja. Meski demikian, kenyamanan berkendara dalam mobil ini tetap diutamakan.

Baca Juga:Kok Bisa Sih Cuma 17 Ribuan? Review Teh Hijau Kepala Djenggot, Produk Diet Murah Khasiat berlimpahMau Berat Badan Turun dalam 2 Minggu? Berikut Manfaat Teh Hijau untuk Kolesterol, Ampuh Buat Kamu yang Lagi Diet!

Mobil kecil dirasa lebih tepat jika dipakai di daerah perkotaan, dengan desainnya yang mungil akan memudahkan mobilitas mobil tersebut.

Kemudian, mobil kecil juga termasuk kedalam mobil dengan asupan bahan bakar yang irit, dengan ini tidak akan menbuat kantong kalian jebol.

Selain itu, kini mobil kecil telah dibanderol dengan harga yang terjangkau, namun tetap dengan tampilannya yang seperti mobil mewah.

Sebuah mobil yang cukup menarik bukan? Kira-kira mobil apa saja yang masuk kedalam mobil kecil murah sesuai deskripsi diatas? Yuk, cari tahu jawabannya disini!

Rekomendasi Mobil Kecil Murah

Inilah beberapa rekomendasi mobil kecil murah yang bisa kamu jadikan referensi jika tertarik untuk meminang salah satunya.

1. Honda Jazz

Mobil kecil Honda Jazz. (instagram/@hondajazzid)

Untuk rekomendasi mobil kecil murah pertama ada Honda Jazz, sebagai sang primadona dari Honda Indonesia yang memiliki banyak peminat.

Mobil ini mengusung desain yang modern dan stylish, tak heran jika banyak yang menginginkan mobil kecil ini.

Baca Juga:Ini Bocoran! Ada 8 Mobil Bekas Irit Bahan Bakar Terkhusus Buat Kamu, Cek Segera Sebelum Tetanggamu BeliMobil Sultan Ini Mah! Tenyata Begini Penampakan City Car Termahal di Indonesia yang Tembus 700 Juta, Berani Mencobannya?

Pada bagian grill dan bumper depan mobil yang terlihat sporty dan di dukung dengan lampu LED yang memberikan penerangan lebih baik saat berkendara pada malam hari.

Pada bagian interiornya terdapat sistem audio video touchscreen 8 inchi yang kompatibel dengan berbagai format musik melalui media seperti AM/FM radio, MP3 dan Bluetooth.

0 Komentar