Apa Itu Anxiety Disorder? Berikut Gejala, Pemicu, dan 5 Jenisnya

Anxiety disorder
Ilustrasi anxiety disorder atau gangguan kecemasan. (Jcomp/freepik.com)
0 Komentar

5. Obsessive Compulsive Disorder (OCD)

Obsessive Compulsive Disorder merupakan gangguan kecemasan yang ditandai dengan pikiran obsesif berkelanjutan dan perilaku berulang yang bertujuan meredakan pikiran obsesif tersebut, seperti sering mengulang mencuci tangan karena khawatir belum bersih dari kuman.

Menurut World Health Center, gangguan kecemasan ini lebih banyak terjadi di negara-negara maju dan cenderung diderita anak muda. Meski kebanyakan orang menyadari adanya gangguan ini, namun OCD sangat sulit dikendalikan dan bisa kambuh kapan saja.

Dalam kebanyakan kasus, gangguan kecemasan ini kerap diiringi dengan kondisi seperti bipolar dan gangguan depresi mayor. (*)

Sumber gambar: Image by jcomp on Freepik

0 Komentar