Bagaimana Cara Berbuka Puasa yang Benar dan Sehat?

Cara berbuka puasa yang benar dan sehat
Cara berbuka puasa yang benar dan sehat ( Foto :freepik.com)
0 Komentar

  1. Penuhi kebutuhan cairan

Menurut sebuah studi dalam Journal of Sports Sciences, Anda bisa kehilangan cairan sebanyak 1% bobot tubuh selama berpuasa.

Agar Anda tidak dehidrasi, minumlah 1–2 gelas air saat buka puasa mengikuti anjuran minum selama bulan puasa.

Kamu juga bisa menambah asupan cairan dengan mengkonsumsi makanan yang banyak mengandung air, seperti buah-buahan, sup dan es buah.

Baca Juga:Bagaimana Cara Mengajarkan Anak Puasa Sejak Dini?Begini Tips Sukses Menghadapi Ujian Sekolah dalam Islam, Kamu Sudah Coba?

Hindari minuman yang memiliki kadar gula yang tinggi seperti soft drink dan Hindari minumaman yang memicu buang air kecil seperti kopi.

  1. Konsumsi makanan sehat bergizi seimbang

Berikut adalah menu sehat yang bisa kamu jadikan contoh makanan utama selama buka puasa.

Nasi putih atau merah dengan olahan ayam dan sop wortel-buncis.Nasi putih atau merah dengan ikan kembung goreng dan tumis kangkung.Kentang panggang, dada ayam panggang tanpa kulit, dan tumis brokoli.Kentang tumbuk, sup kacang merah dengan daging sapi cacah, dan buah.Roti lapis gandum dengan isian telur cacah, mayones, dan salad sayuran hijau.

Ilustrasi makanan yang sehat dan bergizi seimbang ( Foto : freepik.com)

Itulah cara berbuka puasa yang benar dan sehat, yuk cobain!

0 Komentar