Tua-Tua Keladi! Inilah 5 City Car Jepang Terlaris pada Masanya, Adakah Salah Satunya di Garasi Mobil Kalian?

city car jepang terlaris
Honda N Box menjadi salah satu City Car Jepang terlaris pada masanya. (instagram/@autotrade_16)
0 Komentar

RADARPEKALONGAN.ID – Perlu kalian ketahui, ternyata inilah deretan City Car Jepang terlaris pada masanya. Adakah diantara kalian yang masih memakainya?

Tren City Car memang tak lekang dimakan waktu, nyatanya dari masa ke masa mobil kecil ini justru semakin banyak peminatnya.

Meskipun ukurannya kecil, City Car justru menjadi mobil yang nyaman dan fleksibel untuk aktivitas sehari-hari, terutama buat kalian yang menyukai hal simpel dan minimalis.

Baca Juga:Siap Mengaspal di Tanah Air! Intip Penampakan Skutik Terbaru Suzuki 2023, Berikut Review dan SpesifikasinyaBawa Mobil City Car Ini ke Kampus, Dijamin! Bakal Dilirik 3 Cewek Cantik Sekaligus

Tak hanya City Car baru, beberapa City Car lama pun masih banyak yang bertahan dijalanan lantaran pemiliknya sudah merasa nyaman atau bahkan memiiki sejarahnya tersendiri.

Nah, berikut adalah sederet City Car Jepang terlaris pada masanya. Mungkinkah satu diantaranya adalah City Car kesayangan kalian?

1. Honda N Box

Honda N Box, City Car Jepang terlaris. (instagram/@autotrade_16)

City Car Jepang terlaris yang pertama adalah Honda N Box, mobil minivan lima pintu dengan mesin berdimensi kecil yakni 660cc.

Mobil ini mampu menghasilkan tenaga maksimal mencapai 58 PS dengan torsi maksimal 65 Nm. Selain itu, juga ada vesri mesin turbo untuk tipe tertingginya.

City Car N Box termasuk mobil kecil dengan Panjang 3.395, lebar 1.475 mm dan tingginya hanya sebatas 1.790 mm.

Untuk generasi pertama Honda N Box, pertama kali dikenalkan pada November 2011 dan dijual hingga Agustus 2017.

Baca Juga:Awas ! Dipanggil Embah Gara-Gara Ubanan, Ternyata Ini 5 Penyebab Rambut Beruban di Usia Muda, Apakah Ini Normal?5 Rekomendasi Tempat Camping Paling Populer di Purwokerto, Cocok Banget Buat Healing!

Kemudian Honda kembali memperkenalkan N Box untuk generasi keduanya pada September 2017 dengan mesin kecil 660cc.

Mesin tersebut sudah dilengkapi dengan perangkat turbo yang membuat performanya saat berkendara jauh lebih menyenangkan.

Meskipun City Car ini memiliki kapasitas mesin yang kecil, namun Honda N Box generasi kedua tekah dilengkapi dengan teknologi canggih Honda Sensing.

2. Suzuki Spacia

Diposisi kedua sebagai City Car Jepang terlaris ada Suzuki Spacia. Mobil mungi tapi memiliki kabin yang lega.

Mobil ini memiliki tampilan yang mirip dengan Suzuki Karimun. Pada tampilan ekteriornya Suzuki Spacia memiliki bentuk yang lebih kotak dengan dimensi agak panjanga dan pintu bergeser.

Sedangkan pada bagian interior yang paling di tonjolkan adalah memiliki cabin yang luas dan lega untuk sekelas mobil kecil.

0 Komentar