5 Warna Lipstik Hanasui untuk Bibir Gelap, Anti Air dan Tetap Tahan Lama Walau untuk Makan

lipstik hanasui untuk bibir gelap
5 Warna Lipstik Hanasui untuk Bibir Gelap, Anti Air dan Tahan Lama Walau untuk Makan. (YouTube.Com/ Lidia Fang)
0 Komentar

3. Tintdorable Lip Stain Bloody (06)

Jika kamu menyukai warna lipstik hanasui untuk bibir gelap yang bold. Maka, Tintdorable Lip Stain Bloody (06) wajib kamu cobain.

Sebab, produk satu ini dapat memberikan kesan mewah, bold dan feminin dalam satu kali polesan. Menggunakan hint warna merah gelap serta kombinasi purple membuat kesan kuat terpancar dar riasan bibirmu. 

Nah, jika kamu menyukai jenis lipstik ombre. Maka, produk ini cocok untuk digunakan sebagai layering. Kamu bisa memadukannya dengan varian dari series Mattedorable Boba shade Brown Sugar. Yuk, cobain!

Baca Juga:5 Manfaat Memakai Kelly Sebelum Tidur yang Jarang Diketahui, Awas Bikin Wajah jadi Glowing!Perhatikan Urutan Pemakaian Produk Viva untuk Flek Hitam yang Benar, 2 Hari Langsung Terasa Hasilnya

4. Tintdorable Lip Stain Rosy (08)

Siapa nih yang suka riasan bibir sehat ala Makeup Douyin? Nah, kalau kamu orangnya. Wajib cobain warna lipstik hanasui untuk bibir gelap dari Tintdorable Lip Stain Rosy (08).

Produk yang dihadirkan warna pink dengan hint cokelat ini menghadirkan kombinasi warna yang memukau. Hasil akhirnya memberikan penampilan bibir yang sehat dan fresh seperti Ulzzang maupun Douyin ala China. Jadi, cowok banget deh digunakan untuk kesempatan sehari-hari maupun momen spesial seperti kencan pertama. 

Meskipun berjenis liptint. pigmentasinya ga perlu diragukan lagi. Bahan, produk ini tahan lama seharian bahkan meski kamu menyantap makanan berkuah warnanya tetap stay on. Ga perlu deh berkali-kali mengoleskannya biar bibir tetap menawan. 

5. Mattedorable Lip Cream Chic (04)

Warna lipstik hanasui untuk bibir gelap yang terakhir cukup berbeda. Melalui varian Mattedorable Lip Cream Chc (04) produk ini menhasirdkanwanra pink segar yang membuat tampilan jadi awet muda. 

Kamu pun terlihat natural dan anti pucat. Berbeda dengan produk lainnya di atas. Varian satu ini termasuk dalam jenis lip cream yang lembut. Hasil akhirnya pun matte dan tahan lama seharian. Harganya pun murah banget. Mulai dari 20 ribuan aja. Kapan lagi, cobain warna lipstik hanasui untuk bibir gelap ini? (*)

Sumber Foto: YouTube.Com/ Lidia Fang

0 Komentar