Rekomendasi Motor Gede untuk Rider Pemula

Rekomendasi Motor Gede untuk Rider Pemula
Rekomendasi Motor Gede untuk Rider Pemula (theprediksi)
0 Komentar

RADARPEKALONGAN.ID – Di Indonesia motor gede sudah banyak dilirik oleh berbagai kalangan. Maka perlu rekomendasi motor gede untuk rider pemula. Agar bisa dipakai harian dan turing luar kota.

Sepeda motor dengan kapasitas mesin di atas 250 cc lah sudah banyak dikendarai oleh para rider pemula.

Motor Gede untuk Rider Pemula (theprediksi)

Bahkan, sepeda motor dengan mesin 650 cc saja masih dianggap kendaraan yang cocok digunakan para pemula. Padahal, jika di Tanah Air, motor bermesin 250 cc kerap digolongkan sebagai motor gede.

Baca Juga:Rekomendasi Tas Kerja Pria Terbaik 2023 yang Cocok Buat ke KantorMemetik Pelajaran dari Sebuah Pohon, Menjadi Inspirasi Meningkatkan Kualitas Diri

Nah, berikut rekomendasi motor gede untuk rider pemula yang wajib jadi koleksimu

Ducati Monster 937 Harga Rp 393 juta

Ducati Monster (DucatiMotor)

Rekomendasi motor gede untuk rider pemula bisa dibilang moge ini harian-able. Moge ini terlihat ringan untuk ukuran mode. Kamu masih bisa parkir mundur dan enggak perlu diitarikin dari belakang.

Mesinnya 937 cc, dari twindesmo dengan suara khas mesin jahitnya. Handlingnya netral sehingga enggak bikin pegel buat maneuver di jalan. Di jalan masih bisa selap selip melewati pengendara lain.

Power deliverynya bisa dibikin alus apalagi ada pengaturan berkendaranya. Mungkin minusnya agak panas bagian mesinnya.

Royal Einfield Classic 350 Harga Rp 110 juta

Royal Einfield Classic (PowerDrift)

Rekomendasi motor gede untuk rider pemula dengan moge bergaya klasik. Gaya klasiknya mirip kaya punya kapten Amerika daam film avenger.

Mode ini paling terjangkau di pasar otomotif. Mesinnya 350 cc, sudah enggak bergetar seperti seri yang lama.

Meski klasik namun moge ini sudah modern. Dilengkapi dengan ABS dan disc brake depan dan belakang.

Baca Juga:Rekomendasi Celana untuk Harian yang Wajib Pria MilikiHaji Merupakan Ibadah Bernilai Spiritual untuk Meningkatkan Keimanan dan Membentuk Karakter Takwa

Posisi ridingnya santai dan dimensi moge juga enggak gede. Cocok untuk mode pertama buat rider pemula.

Triumph Scrambler 900 Harga Rp 454 juta

Scamble Triumph (triumphmotorcycles)

Rekomendasi motor gede untuk rider pemula dengan motor klasik dari Inggris. Motor klasik ini memiliki gaya scramble yang handal.

Sangat cocok untuk kamu yang cinta dengan custom culture. Moge ini ramah buat orang indoneisa. Selain enggak tinggi, kaki juga gak jinjit banget.

Moge klasik ini juga ringan dan lincah, sangat gampang banget di kendalikan.

0 Komentar