Kehamilan dimasa remaja juga memiliki resiko kesehatan mental yang lebih besar.
Dikutip dari Healthline ibu yang hamil diusia remaja akan mengalami berbagai hal yang bisa merubah kondisi mentalnya seperti kurang tidur, harus menjaga bayi atau yang lebih buruk adalah putus sekolah.
Penelitian yang dipublikasikan di jurnal Pediatrics bahwa ibu hamil yang berusia dibawah 20 tahun lebih berisiko mengalami depresi pasca persalinan dibandingkan usia 20 tahu lebih.
Baca Juga:Unik, Sebelum Pencoblosan Calon Ketos Diarak SiswaJadi Kebiasaan Baik, Ini Dia 3 Manfaat Baca Buku Sebelum Tidur
Level stres pada ibu remaja juga diketahui lebih tinggi yang membuat risiko mengalami gangguan kesehatan mental lebih besar. Bahkan, risiko melakukan percobaan bunuh diri pada ibu remaja lebih tinggi dibanding dengan remaja pada umumnya.(*)