Tidak hanya menawarkan pemandangan yang indah saja, Puncak Watu Goyang ini juga memiliki banyak spot foto yang menarik dan instagenic.
Setiap spot foto di obyek wisata ini memiliki landscap atau background hijaunya pegunungan yang indah dan luasnya langit yang indah dan eksotis.
Puncak Becici
Masih dalam wisata pegunungan yang ada di Jogja. Terdapat satu wisata yang mana tidak hanya menyuguhkan panorama pegunungan yang indah, tapi juga memiliki aktvitas seru yang menantang.
Baca Juga:Wajib Banget Datang ke Sini! 4 Tempat Wisata di Jogja dengan Pemandangan Terbaik, Cocok untuk Wisata Bersama KeluargaBuat Liburanmu Semakin Istimewa dengan Mengunjungi 5 Destinasi Wisata di Jogja yang Masih Hits Ini, Jangan Ketinggalan!
Wisata alam di Jogja tersebut bernama Puncak Becici. Obyek wisata yang hadir sejak awal tahun 2015 ini berlokasi di Kecamatan Dligo, Bantul, Yogyakarta.
Di sini kamu akan diajak melihat panorama negeri di atas awan yang indah dan eksotis. Tidak hanya itu saja, di sini juga menawarkan wahana outbond dan spot foto yang instagenic.
Seperti wisata pegunungan lainnya yan ada di Jogja, Puncak Becici ini juga dijadikan obyek wisata yang cocok bagi kalian yang berburu sunset. (ND)