Healing Tetap Cantik! Ini Dia 6 Skincare yang Harus Dibawa Saat Traveling, Wajah Cantik Tanpa Kusam

skincare yang harus dibawa saat traveling
ilustrasi skincare yang harus dibawa saat traveling/youtube
0 Komentar

4. Face Mist

Selain face wash, face mist juga termasuk dalam daftar skincare yang harus dibawa saat traveling. Memakainya akan memberikan kesegaran kulit wajahmu. Kamu bisa menyemprotkan face mist dan mendapatkan kenang-kenangan foto traveling dalam keadaan kulit wajah segar.

Nggak mau traveling dengan kenangan wajah kucel dan kusam kan?

5. Lip Balm

ilustrasi lip balm/pixabay

Nggak cuma skincare kulit wajah saja, skincare yang harus dibawa saat traveling juga termasuk lip balm untuk menjaga kulit bibir tetap lembap. Biasanya traveling akan membuatmu mengalami perubahan cuaca.

Saat seperti itu, bibir rentan kering sehingga perlu selalu dijaga kelembapannya. Pakai lip balm dengan baik sekalipun kamu nggak pakai lipstcik.

Baca Juga:Ada 5 Penyebab Wajah Berminyak dan Berjerawat, Sudahkah Tahu Cara Mengatasinya?Bagaimana Cara Merawat Kulit Sensitif yang Benar? Simak Do’s and Don’ts Berikut Agar Kesehatannya Selalu Terjaga

6. Oil Control Blotting Paper

Skincare yang harus dibawa saat traveling selanjutnya yaitu oil control blotting paper atau kertas minyak. Ini tentunya sangat wajib buat kamu yang punya jenis kulit wajah berminyak.

Keberadaannya akan menyelamatkanmu dari wajah penuh sebum yang bisa bikin muncul jerawat atau terlihat kusam. Jadi kamu bisa berfoto dan traveling dengan wajah segar bebas kilap.

Memakai blotting paper juga cukup praktis dan bisa dilakukan kapanpun. Jadi jangan lupa selalu dibawa dalam perjalanan traveling kamu ya.

Itulah beberapa daftar skincare yang harus dibawa saat traveling. Sebenarnya masih ada daftar tambahan jika traveling yang kamu lakukan membutuhkan waktu yang lebih lama. Misalnya yaitu dry shampoo.

Kamu tentu membutuhkannya untuk menjaga kesehatan rambut. terlebih traveling biasanya membuat rambut selalu terpapar sinar matahari dan kotoran yang akan bercampur dengan minyak alami kulit kepala.

Nah, dengan memakai dry shampoo, kamu bisa membersihkan rambut dengan cara yang praktis tanpa bersusah payah keramas.

Kalau skincare yang harus dibawa saat traveling versi kamu apa? (*)

Sumber foto youtube

0 Komentar