Bolehkah Daftar 2 Sekolah Kedinasan Sekaligus? Segera Cek Ketentuannya!

Daftar 2 Sekolah Kedinasan Sekaligus
Bolehkah Daftar 2 sekolah kedinasan sekaligus? ( Foto : KEMENPAN-RB)
0 Komentar

Radarpekalongan.id – Dalam memilih sekolah apakah pendaftar bisa daftar 2 sekolah kedinasan sekaligus? Sekolah kedinasan sudah mulai melakukan pendaftarannya pada tangga 1-30 April 2023 mendatang melalui daring di https://dikdin.bkn.go.id

Lalu, apakah pendaftar bisa daftar 2 sekolah kedinasan sekaligus?

Menurut Buku Petunjuk Pendaftaran Sistem Seleksi CPNS Nasional Sekolah Kedinasan Tahun 2023 bahwa siswa hanya boleh memilih atau sekolah kedinasan. Dan aturan lengkapnya bisa dilihat pada halaman web masing-masing sekolah kedinasan.

Untuk menghindari kekeliruan yang mungkin terjadi, baiknya peserta selalu mengecek kembali syarat daftar masing-masing sekolah kedinasan 2023.

Baca Juga:4 Cara Sederhana Menjaga Kebersihan Area Intim Saat MenstruasiGenap 64 Tahun, MIS Bligo Gelar Buka Bersama dan Pengajian

Berikut syarat dan cara daftar sekolah kedinasan 2023 di portal Sistem Seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (SSCASN) Sekolah Kedinasan

Syarat daftar sekolah kedinasan 2023

Setidaknya ada 30 sekolah kedinasan yang bisa dipilih oleh peserta. Secara umum peserta harus menyiapkan dokumen-dokumen sebagai syarat pendaftaran sekolah kedinasan 2023.

  1. Kartu Keluarga
  2. Kartu Tanda Penduduk
  3. Ijazah
  4. Rapor SMA/sederajat
  5. Pas foto
  6. Dokumen lain sesuai dengan ketentuan instansi yang akan dilamar

Untuk pendaftaran lanjut, setiap sekolah kedinasan berbeda-beda. Jadi kamu harus melakukan cek syarat langsung di web sekolah kedinasan masing-masing.

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) https://spmb.pknstan.ac.id

Kampus STAN Kemenkeu ( foto : KEMENPAN – RB)

Badan Intelijen Negara (BIN): https://ptb.stin.ac.id

Logo sekolah tinggi BIN ( foto : KEMENPAN – RB)

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG): https://ptb.stmkg.ac.id

logo STMKG ( foto: Kemenpan RB)

Kementerian Perhubungan (Kemenhub): https://sipencatar.dephub.go.id/pengumuman

Ilustrasi sekolah kedinasan Kemehub ( foto : Kemenhub Aceh)

Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham): https://catar.kemenkumham.go.id

Ilustrasi sekolah kedinasan Kemenkumham ( foto : Kemenkumham DIY)

Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri): https://spcp.ipdn.ac.id

Ilustrasi Sekolah Kedinasan Kemendagri ( Foto : Kemenpan RB)

Badan Pusat Statistik (BPS): https://spmb.stis.ac.id

Ilustrasi Sekolah Kedinasan BPS ( foto : BPS)

Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN): https://penerimaan.poltekssn.ac.id

Ilustrasi sekolah kedinasan siber dan sandi Negara ( foto : web politeknik siber dan sandi negara)

0 Komentar