Hasil Drawing M4 World Championship, Indonesia Lolos Grup Neraka

Hasil Drawing M4 World Championship, Indonesia Lolos Grup Neraka
Hasil drawing M4 World Championship. (Kredit: Mobile Legends: Bang Bang Official)
0 Komentar

Hasil drawing M4 World Championship baru saja terungkap, ini sekaligus jadi penandadimulainya rangkaian turnamen MLBB tahunan paling bergengsi.

16 tim terbaik dunia akan berkumpul di Jakarta untuk menentukan siapa yang layak mendapat gelar juara.

Setiap tim peserta akan terbagi ke dalam 4 grup yang akan menentukan posisi mereka di babak Knockouts. Tidak akan ada peserta yang gugur dari babak group stage. 8 tim terbaik dengan posisi terbaik (posisi 1-2 masing-masing grup) akan mengisi upper bracket.

Baca Juga:Cincin Juara M4 World Championship Dilapisi Emas Murni 24 karatPertukaran Mahasiswa Merdeka Merajut Kebinekaan Tunggal Ika

GRUP ATIM (SEED)Blacklist International (MPL PH S10 Champion)Incendio Supremacy (Türkiye Şampiyonası)Falcon Esports (Myanmar Qualifier)Burn x Team Flash (MPL KH 2022 Autumn)

GRUP BTIM (SEED)ONIC Esports (MPL ID S10 Champion)TODAK (MPL MY S10 Runner-up)Malvinas Gaming (MLSL S1 Runner-up)MDH Esports (Mekong Qualifier)

GRUP CTIM (SEED)RSG SG (MPL SG Champion)Thrones Esports (MPL Mena 2022 Fall)RRQ Hoshi (MPL ID S10 Runner-up)ECHO (MPL PH S10 Runner-up)

GRUP DTIM (SEED)Team HAQ (MPL MY S10 Champion)RRQ Akira (MPL BR S3 Champion)The Valley (NACT Fall 2022)S11 Gaming (MLSL S1 Runner-up)

Babak penyisihan grup M4 World Championship akan dimulai pada tanggal 1 Januari 2023. (oneesports)

0 Komentar