Memaksimalkan Point Of Interest(POI) sebagai Objek Utama dalam Sebuah Foto

DSLR-point of interest
pexels.com
0 Komentar

4. Komposisi.

Komposisi dalam fotografi sendiri digunakan agar elemen dalam foto terlihat seimbang, sesuai dan menjadikan detail dalam foto bercerita. Sebuah komposisi fotografi menjadikan POI lebih mudah ditemukan dan menonjol. Memanfaatkan satu atau beberapa kombinasi dari komposisi dalam fotografi semakin membuat foto kita terlihat unik dan menawan.

Point of interest adalah salah satu dari sekian banyak bagian dalam fotografi yang perannya sangat penting. Disertai beberapa penjelasan di atas, kita juga harus berlatih, karena seperti keahlian lain, kemampuan fotografi juga perlu latihan terus menerus dan bisa di-improve agar foto yang didapatkan semakin memukau dan sesuai dengan apa yang diharapkan.

0 Komentar