Minim Lemak! Ini Dia 7 Resep Kuah Bakso Solo Bening yang Nendang Banget Rasanya

Resep Kuah Bakso Solo
Resep Kuah Bakso Solo (@koh_aming)
0 Komentar

Perebusan ini bertujuan untuk menjadikan campuran bumbu dan balungan kaki sapi jadi kaldu. Kaldu inilah yang nantinya membuat resep kuah bakso Solo ini terkenal enak.

2. Masukkan Bahan Pelengkap

Selanjutnya yang bisa dilakukan adalah dengan memasukkan daun seledri ke dalam panci. Bumbu-bumbu merica, garam dan penyedap rasa.

Begitupun juga dengan lada putih bubuk dan pala bubuk jadi satu semuanya. Ketika semuanya sudah menyatu akan membuat resep kuah bakso Solo ini jadi tercampur rata.

Baca Juga:Saatnya Honeymoon! Inilah 7 Baju Tanpa Lengan Cocok Buat Staycation, Langsung Menambah Sensasi7 Referensi Daster Tanpa Lengan yang Aduhai, Bikin Suami Langsung Terbuai

Setelah benar-benar pas rasanya, bisa masukkan bakso, seledri atau daun bawang bagian putihnya. Jadilah kuah bakso Solo yang rasanya mantap sekali.

3. Guyur Mie Bihun Mangkok

Guyur Mie Bihun Mangkok yang bening tapi enak banget deh (@koh_aming)

Setelah semuanya sudah tercampur rata semuanya, tinggal guyurkan saja ke mangkok. Tapi sebelumnya taruh dulu mie bihun dan aneka toping bakso lainnya.

Nah, sajian resep kuah bakso Solo pun sudah bisa dinikmati bersama keluarga besar. Kamu bisa bahagia bersama dengan menikmati kuah bakso Solo buatan sendiri.

Bagaimana teman-teman cukup mudah kan membuat resep kuah bakso Solo? Cukup siapkan balungan daging sapi untuk memperkuat rasanya.

Jadi walaupun terlihat bening kalau dilihat, rasanya tetap mantap. Tak perlu menunggu lama lagi karena sudah mendapat kiriman daging kurban, cuss langsung saja bergerak.

Kalau buat kamu yang bingung ingin tahu bagaimana membuat bakso bisa simak tulisan tentang cara membuat bakso.

Baca Juga:Praktis! 7 Cara Membuat Bakso Daging Sapi Super KenyalAsli Gurihnya! 8 Resep Bakso Sapi Khas Malang Bikin Nagih Selama Lebaran Idul Adha

Pokoknya semua gampang sekali karena sudah ada panduannya. Teman-teman tak perlu khawatir gagal.

Siapa saja bisa mempraktikkan resep kuah bakso Solo dari kota mana dan daerah mana saja Loh, Cukup ikuti panduan ini saja kalau kepingin membuat olahan kuah yang mantap rasanya.

Itulah resep kuah bakso Solo yang bisa dipraktikkan oleh teman-teman di rumah. Pastinya dengan kuah yang bening dan minim lemak, tapi rasanya tetap nendang. (*)

0 Komentar